Dzikir dan Doa Setelah Sholat Fardhu 5 Waktu, Lengkap dengan Arab dan Latin

- 9 Maret 2023, 21:13 WIB
Ilustrasi berdzikir. Dzikir dan Doa Setelah Sholat Fardhu 5 Waktu, Lengkap dengan Arab dan Latin
Ilustrasi berdzikir. Dzikir dan Doa Setelah Sholat Fardhu 5 Waktu, Lengkap dengan Arab dan Latin /Pexels/RODNAE Productions

UTARA TIMES - Dzikir dan doa setelah sholat fardhu adalah anjuran Rasulullah SAW kepada umatnya.

Melakukan dzikir dan doa akan menguatkan seorang muslim dalam ibadah, hari terasa tenang dan mudah mendapatkan pertolongan Allah.

Hendaknya setelah selesai sholat tidak langsung bubar dan beranjak pergi, melainkan dzikir dan doa terlebih dahulu.

Berikut ini bacaan dzikir dan doa, yang Utara Times rangkum dari berbagai sumber.

Baca Juga: Kenali Shio Golongan Yin dan yang ini Hidupnya Mujur Serba Beruntung Sepanjang Tahun 2023

1. Membaca Istighfar 3 kali

أَسْتَغْفِرُ اللهَ الْعَظِـيْمِ الَّذِيْ لَااِلَهَ اِلَّا هُوَ الْحَيُّ الْقَيُّوْمُ وَأَتُوْبُ إِلَيْهِ

"Astagfirullah hal'adzim, aladzi laailaha illahuwal khayyul qoyyuumu wa'atuubu ilaiih"

2. Dilanjut membaca

اإِلَهَ إِلَّا اللهُ وَحْدَهُ لَا شَرِيْكَ لَهُ، لَهُ الْمُلْكُ وَلَهُ الْحَمْدُ يُحْيِيْ وَيُمِيْتُ وَهُوَ عَلَى كُلِّ شَيْئٍ قَدِيْرٌ

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x