Download  PDF Kumpulan Doa Ramadhan Sesuai Sunnah Nabi Muhammad SAW Lengkap Arab, Latin dan Terjemah

- 26 Maret 2023, 22:48 WIB
Ilustrasi Doa
Ilustrasi Doa /Pixabay/Syaifulptak57

 "Ya Allah, berkahilah kami dibulan Rajab dan Sya'ban dan pertemukan kami dengan bulan Ramadhan." (HR Ahmad)  

Doa Lailatul Qadr:

 اَللَّهُمَّ إنَّكَ عَفُوٌّ كَرِيْمٌ تُحِبُّ الْعَفْوَ فاَعْفُ عَنَّا

'Ya Allah, Sesungguhnya Engkau Dzat Maha Pengampun lagi Maha Pemurah, senang pada ampunan, maka ampunilah kami, wahai Dzat yang Maha Pemurah," (HR Tirmidzi).

Doa Shalat Witir:

 سُبْحَانَ الْمَلِكِ الْقُدُّْوْسِ

"Maha Suci Engkau penguasa yang memiliki kesucian," (HR Nasai)

 سُبُّوْحٌ قُدُّْوْسٌ رَبُّنَا وَرَبُّ الْمَلائِكَةِ وَالرُّوْحِ

"Maha Suci Engkau Dzat yang memiliki kesucian, Tuhannya para Malaikat dan Ruh," (HR Daruquthni).

Halaman:

Editor: Dwi Maratus Sholihah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x