Apa Itu Dukhan? Fenomena Kabut yang Disebut Al Quran Sebagai Salah Satu Tanda Akhir Zaman

- 13 Maret 2024, 09:09 WIB
Apa Itu Dukhan? Fenomena Kabut yang Disebut Al Quran Sebagai Salah Satu Tanda Akhir Zaman
Apa Itu Dukhan? Fenomena Kabut yang Disebut Al Quran Sebagai Salah Satu Tanda Akhir Zaman /Unsplash/OmerHaktanBulut

 

UTARA TIMES – Mengenal apa itu dukhan, fenomena kabut yang disebut dalam Al Quran sebagai salah satu dari sepuluh tanda akhir zaman. 

Merujuk pada bahasa Arab, dukhan sendiri berarti asap atau kabut. 

Informasi mengenai apa itu dukhan dapat memberi wawasan berkaitan dengan signifikansinya dalam konteks akhir zaman.

Terdapat tiga pendapat populer yang menjelaskan tentang munculnya asap dukhan tersebut. 

Melansir dari sebuah jurnal dengan judul “ANALISA KEMUNCULAN DUKHAN MELALUI SKENARIO HANTAMAN ASTEROID PADA BUMI” oleh Andi Siti Maryam bahwa dalam tafsir Maariful Quran karya Mufti Muhammad Shafi asal Pakistan menyebutkan bahwasannya ada tiga pendapat tentang ini dari kalangan sahabat nabi dan murid-murid mereka.

Baca Juga: Shopee Hadirkan Garansi Tepat Waktu, Ayu Ting Ting dan Komeng Makin Puas Belanja Online

Pendapat pertama, bahwa dukhan adalah salah satu tanda hari kiamat yang mana kemunculannya sangat dekat dengan hari kiamat. 

Pandangan ini dipegang oleh ‘Ali al-MurtadZ, Ibn ‘AbbZs, Ibn ‘Umar, Abii Hurairah, Zaid Ibn ‘Mi &,H asan al-Ba~rI;b n Abi Mulaikah.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x