Simak Jenis dan Ketentuan Hewan Qurban Idul Adha 2024

- 7 Juni 2024, 15:32 WIB
Ilustrasi hewan qurban. Simak Jenis dan Ketentuan Hewan Qurban Idul Adha 2024
Ilustrasi hewan qurban. Simak Jenis dan Ketentuan Hewan Qurban Idul Adha 2024 /pexels.com/Gabriela Cheloni

UTARA TIMES - Berikut jenis dan ketentuan hewan qurban Idul Adha 2024 yang wajib diketahui. 

Mencari hewan qurban tidak boleh sembarangan, Inilah ketentuan dan jenis hewan qurban Idul Adha 2024.

Dapat dijadikan hewan qurban saat Idul Adha 2024 apabila diantaranya memiliki ketentuan umur yang cukup. 

Dapat Anda ketahui info perihal jenis hewan dan ketentuan hewan yang dapat dijadikan sebagai hewan qurban hari raya Idul Adha 2024.

Baca Juga: Update Contoh Soal Kompetensi Sosial Kultural PPPK 2024

Unta 

Pertama, salah satu hewan yang boleh di kurban untuk dipotong saat Idul Adha 2024 adalah unta. 

Sapi

Lalu, ada hewan sapi yang boleh di kurban yang nantinya daging tersebut dibagikan di hari raya Idul Adha 2024.

Kambing dan domba

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah