11 November Peringati Hari Apa? Unggah Bingkai Twibbon Hari Jomblo Sedunia

- 11 November 2021, 05:50 WIB
11 November Hari Jomblo Sedunia
11 November Hari Jomblo Sedunia /Pixabay

UTARA TIMES - Hari Jomblo Sedunia diperingati setiap tanggal 11 November setiap tahunnya. Jomblo adalah suatu keadaan dimana seseorang tidak sedang menjalin hubungan dengan siapapun secara serius.

Jomblo selalu direpresentasikan sebagai pribadi yang menyedihkan dan perlu dikasihani.

Padahal memiliki pasanganmu bukan jaminan untuk terhindar dari kesedihan dan kegundahan.

Karena bahagia tidak ditentukan dengan siapa ia berpasangan, namun tentang hati yang terus disiram kedamaian.

Untuk menyemarakkan Hari Jomblo Sedunia, tersedia dalam artikel ini Link Twibbon Hari Jomblo Sedunia. Cocok untuk dipasang di sosial media untuk menunjukkan bahwa menjadi jomblo bukanlah kutukan.

Baca Juga: Asal Usul Hari Jomblo Sedunia atau Single Day 11 November, Berikut Penjelasannya

Link Twibbon Hari Jomblo Sedunia

https://twb.nz/100daysjomblo

Link Twibbon Hari Jomblo Sedunia

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Twibbonize


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah