Tanggal 25 September 2022 Hari Apa, Memperingati Apa? Berikut Sederet Peristiwa Penting yang Terjadi

- 25 September 2022, 04:05 WIB
 Ilustrasi gambar kalender- Kepribadian seseorang berdasarkan bulan kelahiran
Ilustrasi gambar kalender- Kepribadian seseorang berdasarkan bulan kelahiran /905513/Pixabay

Baca Juga: Link Live Streaming Indosiar, Siaran langsung Indonesia vs Curacao FIFA Matchday 2022, Tinggal Klik

Selain Hari Apoteker Sedunia, ada juga sederet peristiwa penting yang terjadi di tanggal ini, yakni :

1810 - Herman Willem Daendels meresmikan pindahnya kota Bandung yang dipimpin Bupati R.A. Wiranatakusumah II. Hari ini kemudian diperingati sebagai hari jadi kota Bandung.

1834 - John Herschel menemukan galaksi NGC 10.

1959 - Solomon Bandaranaike, Perdana Menteri Sri Lanka dibunuh seorang biksu Buddha, Talduwe Somarama, dan meninggal keesokan harinya.

1962 - Republik Demokratik Aljazair secara resmi berdiri. Ferhat Abbas terpilih menjadi presiden.

1981 - Belize menjadi anggota PBB.

Baca Juga: Antares Season 2 Episode 3 Kapan Tayang? Ini Jadwal Tayang Episode 3-10 Lengkap Link Nonton Gratis dan VIP

2005 - Fernando Alonso menjadi juara dunia Formula Satu pertama asal Spanyol.

2013 - Morgan Oey resmi hengkang dari boyband SM*SH.

Halaman:

Editor: Fariz Amrullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x