Cek Lokasi Jadwal Vaksin Sinovac dan Pfizer di Sidoarjo Pada 30 September 2021, berikut Informasi Lengkapnya 

29 September 2021, 18:30 WIB
Cek Lokasi Jadwal Vaksin Sinovac dan Pfizer di Sidoarjo Pada 30 September 2021, berikut Informasi Lengkapnya  /pixabay.com/Hatice EROL

  

UTARA TIMES – Artikel ini akan memuat informasi mengenai jadwal vaksin di daerah Sidoarjo yang akan dilaksanakan pada 30 September 2021.

Pemerintah daerah Sidoarjo akan menyediakan jenis vaksin Sinovac dan Pfizer pada pelaksanaan jadwal vaksin 30 September 2021.

Adapun ketersediaan kuota dosis masing-masing lokasi vaksinasi pada jadwal vaksin 30 September 2021 berbeda antara satu dan yang lainnya.

Berikut ini Utara Times telah merangkum informasi mengenai jadwal vaksin yang akan dilaksanakan pemerintah Sidoarjo pada 30 September 2021:

Baca Juga: UPDATE! Jadwal Vaksin 30.000 Dosis Sinovac di Surabaya Pada 1 Oktober 2021, Cek Informasi Sebelum Terlambat

Puskesmas Porong: jadwal vaksin ini dikhususkan untuk warga dengan KTP/domisili di wilayah kerja Puskesmas Porong

Hari/Tanggal: Kamis, 30 September 2021

Tempat: Balai Desa Juwet Kenongo

Jenis vaksin: Sinovac dosis 1

Pendaftaran: Pendaftaran melalui perangkat desa masing-masing

Syarat:

Baca Juga: GRATIS, Berikut Jadwal Vaksin dan Kuota Sinovac Dosis 1 dan 2 di Sidoarjo 30 September 2021, Cek Lokasinya 

- Dalam keadaan Sehat

- Membawa fotokopi KTP/KK/surat domisili (NIK harus terlihat jelas)

- Mengisi lembar inform consent dan lembar screening

- Menyertakan nomor handphone yang dapat menerima SMS

- Membawa alat tulis pribadi

- Sempatkan Sarapan sebelum berangkat vaksin

Baca Juga: Update Jadwal Vaksin Sidoarjo 30 September 2021, Tersedia Jenis vaksin Pfizer Dosis 1

Puskesmas Tanggulangin: jadwal vaksin ini dikhususkan untuk warga dengan KTP/domisili di wilayah kerja Puskesmas Candi (Kludan, Ketapang, Ganggangpanjang)

Hari/Tanggal: Kamis, 30 September 2021

Lokasi: balai desa Kludan

Jenis vaksin: Pfizer dosis 1

Cara pendaftaran: Melalui pemerintah desa setempat

Kuota: 1.000/hari

Syarat:

Baca Juga: Terbaru, Jadwal Vaksin Pfizer Dosis 1 di Sidoarjo Pada 30 September 2021, Berikut Lokasi dan Waktunya

- Dalam keadaan Sehat

- Usia diatas 12 tahun

- Membawa fotokopi KTP/KK/surat domisili

- Sudah terdaftar di Aplikasi Peduli Lindungi

- Nomor handphone yang dapat menerima SMS

- Tidak dalam keadaan Hamil

- Membawa alat tulis pribadi

Itulah informasi mengenai jadwal vaksin Sidoarjo yang akan dilaksanakan pada 30 September 2021 untuk dengan jenis vaksin Sinovac dosis 1 dan Pfizer dosis 1.***

Disclaimer: Terkait waktu dan pelaksanaan, bisa saja berubah sewaktu-waktu sesuai kehendak penyelenggara dan link pendaftaran vaksin ini bisa hangus sewaktu-waktu ketika kuota pendaftar telah terpenuhi

Editor: Nurmaya

Tags

Terkini

Terpopuler