UMP Provinsi Mana yang Paling Tinggi Tahun 2023? Cek Selengkapnya di Sini

21 Desember 2022, 20:43 WIB
UMP Provinsi Mana yang Paling Tinggi Tahun 2023? Cek Selengkapnya di Sini /Pixabay/

UTARA TIMES – Berikut informasi tentang UMP provinsi mana yang paling tinggi tahun 2023.

Penetapan UMP 2023 telah dilaksanakan oleh masing-masing pemerintah provinsi di 33 provinsi di Indonesia.

Adapun kenaikan UMP di masing-masing provinsi mulai berlaku pada 1 Januari 2023 nanti.

Sementara itu, diketahui bahwa besaran setiap kenaikan UMP 2023 di setiap provinsi berbeda-beda, tergantung kebijakan masing-masing daerah.

Oleh sebab itu, simak UMP provinsi mana yang paling tinggi tahun 2023.sebagaimana dikutip Utara Times dari berbagai sumber.

Baca Juga: Ini Urutan UMP 2023 Tertinggi hingga Terendah Seluruh Provinsi di Indonesia

Adapun kenaikan UMP 2023 tertinggi masih dipegang oleh provinsi DKI Jakarta, yakni dengan kenaikan sebesar 5,6 persen atau senilai Rp 4.901.798.

Sementara UMP terendah jatuh pada provinsi Jawa tengah dengan kenaikan sebesar 8,01 persen atau senilai Rp 1.958.169,69.

Berikut daftar lengkap UMP 2023 di seluruh provinsi Indonesia adalah sebagai berikut:

Baca Juga: 3 Puisi Menyentuh Hati Peringati Hari Ibu 2022 pada 22 Desember Karya Nabila Shobawa

Aceh: Rp3.413.666,00; naik sebesar 7,81%

Sumatera Utara: Rp2.710.493,93 (7,45%)

Sumatera Barat: Rp2.742.476,00 (9,15%)

Riau: Rp3.191.662,53 (8,61%)

Jambi: Rp2.943.033,08 (9,04%)

Sumatera Selatan: Rp3.404.177,24 (8,26%)

Bengkulu: Rp2.418.280,00 (8,05%)

Lampung: Rp2.633.284,59 (7,90%)

Bangka Belitung: Rp3.498.479,00 (7,15%)

Kepulauan Riau: Rp3.279.194,00 (7,51%)

Baca Juga: Bidik Juara, Cek Jadwal Piala AFF 2022 Lengkap Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Kamboja di RCTI Plus

DKI Jakarta: Rp4.901.798,00 (5,60%)

Jawa Barat: Rp1.986.670,17 (7,88%)

Jawa Tengah: Rp1.958.169,69 (8,01%)

Daerah Istimewa Yogyakarta; Rp1.981.782,39 (7,65%)

Jawa Timur: Rp2.040.244,30 (7,86%)

Banten: Rp2.661.280,11 (6,40%)

Bali: Rp2.713.672,28 (7,81%)

Nusa Tenggara Barat: Rp2.371.407,00 (7,44%)

Nusa Tenggara Timur: Rp2.123.994,00 (7,54%)

Kalimantan Barat: Rp2.608.601,75 (7,16%)

Baca Juga: 7 Rekomendasi Bakso Murah di Cibeunying Kidul Kota Bandung, Cek Harga dan Alamat Lengkapnya di Sini

Kalimantan Tengah: Rp3.181.013,00 (8,85%)

Kalimantan Selatan: Rp3.149.977,65 (8,38%)

Kalimantan Timur: Rp3.201.396,04 (6,20%)

Kalimantan Utara: Rp3.251.702,67 (7,79%)

Sulawesi Utara: Rp3.485.000,00 (5,26%)

Sulawesi Tengah: Rp2.599.456,00 (8,73%)

Sulawesi Selatan: Rp3.385.145,00 (6,93%)

Sulawesi Tenggara: Rp2.758.984,54 (7,10%)

Gorontalo: Rp2.989.350,00 (6,74%)

Sulawesi Barat: Rp2.871.794,82 (7,20%)

Baca Juga: 12 Hampers Hari Ibu 2022 Paling Unik dan Menarik, Cocok Dijadikan sebagai Kado

Maluku: Rp2.812.827,66 (7,39%)

Maluku Utara: Rp2.976.720,00 (4,00%)

Papua: Rp3.864.696,00 (8,50%).

Demikian informasi tentang UMP provinsi mana yang paling tinggi tahun 2023.***

 
 

Editor: Rosma Nur Riana

Tags

Terkini

Terpopuler