Inilah Alasan Kenapa Kamu Harus Memilih Bandung Sebagai Destinasi Liburan

- 2 Desember 2020, 13:48 WIB
ILUSTRASI: Tangkapan layar laptop nampak bangunan Gedung Sate/
ILUSTRASI: Tangkapan layar laptop nampak bangunan Gedung Sate/ /Youtube/Channel - Jalan jalan Indonesia

Menyimpan momen bersejarah bagi dunia, Bandung menjadi tempat terselenggaranya Konferensi Asia-Afrika yang mewakili setengah populasi dunia karena menyatukan 29 negara baru merdeka di Benua Asia dan Afrika pada tahun 1955.

Baca Juga: Dijamin Halal, Berikut 12 Rekomendasi Restoran Korea di Jakarta

3. Dijuluki Paris Van Java

Terdapat beberapa bangunan art deco peninggalan Belanda yang hampir serupa dengan bangunan elegan yang berada di Kota Paris, sehingga Bandung Paris Van Java yang bermakna Paris Of Java.

Baca Juga: Resep Jjampong, Mie Seafood Korea yang Recommended Untuk Menjadi Teman di Musim Hujan

4. Kota kuliner dan fashion

Banyak sekali pilihan kuliner lezat yang dapat ditemukan di Bandung, mulai dari jajanan kaki lima sampai restoran mewah. Disini pun kamu bisa menemukan pilihan tren fashion dari factory outlet dan distro di sekitar Jl. Ir. H. Juanda dan Jl. RE Martadinata.

Baca Juga: Resep Gimbab, Rekomendasi Makanan yang Tepat Untuk Menjadi Bekal

5. Objek wisata yang menarik

Bandung memiliki aneka objek wisata bernuansa alam sampai instagramable yang sangat cocok bagi kamu penggiat konten gambar yang mencari spot foto yang unik seperti Tebing Keraton, Farm House, Rabbit Town dan masih banyak lagi.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x