Situs Pedulilindungi.id Bisa Mengecek Penerima Vaksin Gratis dari Pemerintah, Berikut Caranya

- 1 Januari 2021, 13:43 WIB
Tampilan situs pedulilindungi.id.
Tampilan situs pedulilindungi.id. /Tangkap layar pedulilindungi.id

UTARA TIMES - Pelaksaan Vaksinisasi untuk mencegah penyebaran covid-19 akan dimulai tahun 2021 ini, masyarakat khususnya yang rentan menular bisa mengecek dirinya untuk mendapat vaksin gratis dengan menggunakan Nomor Induk Kependudukan (NIK) yang tertera di KTP. 

Apabila ingin tahu lebih detailnya untuk menelurusi vaksin gratis 2021 di tahap pertama, masyarakat bisa mencari tahu dengan meng akses situs pedulilindungi.id

Sebelumnya sudah ada tiga juta dosis vaksin covid-19 Sinovac yang telah tiba di Indonesia.

Pemerintah Indonesia tinggal menunggu Emergency use authorization (EUA) dari BPOM sebelum melaksanakan vaksinisasi secara massal ditahap pertama.

Baca Juga: 30 Ton Sampah dari Pantai Kuta Bali Awali Tahun 2021

Dilaman pedulilindungi.id, Masyarakat bisa memencet tombol Periksa dan memasukkan NIK bersama kode khusus dibawahnya.

Tampilan situs pedulilindungi.id dengan NIK dan kode.
Tampilan situs pedulilindungi.id dengan NIK dan kode. Tangkap layar pedulilindungi.id

Kemudian pilih selanjutnya, Maka nanti keluarlah hasilnya.

Hasil pedulilindungi.id
Hasil pedulilindungi.id Tangkap layar pedulilindungi.id.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah