Belajar Sejarah Hari Pamong Praja 2021 pada Tanggal 8 September

- 1 September 2021, 05:00 WIB
Belajar Sejarah Hari Pamong Praja 2021 pada Tanggal 8 September
Belajar Sejarah Hari Pamong Praja 2021 pada Tanggal 8 September /

UTARA TIMES - Sejarah Hari Pamong Praja 2021 yang diperingati pada 8 September sebenarnya tidak terlepas dari masa penjajahan kolonial Belanda.

Sejarah Hari Pamong Praja 2021 pada 8 September dimulai dari lembaga yang mewadahi sebagian tugas pemerintah daerah untuk menjaga perdamaian. Akan tetapi, tugas ini sebenarnya telah ada sejak zaman kolonial.

Dalam praktiknya, lembaga yang bersinggungan dengan sejarah Hari Pamong Praja 2021 tersebut didirikan pada 3 Maret 1950 dengan nama Satuan Polisi Pamong Praja. Lembaga tersebut memiliki moto Praja Wibawa.

Baca Juga: Sejarah Hari Aksara Internasional 2021 pada 8 September, Krusial dalam Meningkatkan Kesadaran Literasi

Sebelumnya dibentuk Detasemen Polisi di Yogyakarta. Hal ini sesuai dengan Surat Perintah Jawatan Praja di Daerah Istimewa Yogyakarta.

Tujuannya untuk menjaga ketertiban dan ketentraman masyarakat.

Kemudian lembaga tersebut berubah nama menjadi Detasemen Polisi Pamong Praja pada tanggal 10 November 1948.

Selanjutnya masyarakat mulai mengenal Satuan Polisi Pamong Praja di Jawa dan Madura mulai tanggal 1950.

Baca Juga: Jadwal Vaksin Kota Tangerang Tanggal 1 sampai 7 September 2021, Jenis Vaksin Sinovac dan Pfizer

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah