Jadwal Vaksin Gratis Kota Depok 14 dan 15 Oktober 2021: Pfizer, Sinovac, Moderna, AstraZeneca

- 14 Oktober 2021, 03:10 WIB
ilustrasi vaksinasi.
ilustrasi vaksinasi. /pexels.com/cottonbro/

UTARA TIMESSentra vaksinasi RSUI dan LPS Peduli Bakti Bagi Negeri mempersembahkan jadwal vaksin gratis Kota Depok pada 14 dan 15 Oktober 2021 mendatang.

Seperti jadwal vaksin gratis Kota Depok terdahulu, agenda pada tanggal 14 dan 15 Oktober 2021 ini didukung oleh Kementerian Kesehatan (Kemenkes), Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat, dan Pemerintah Kota (Pemkot) Depok.

Masyarakat dapat terlibat dalam vaksin gratis Kota Depok pada 14 dan 15 Oktober 2021 dengan memenuhi syarat yang akan dipaparkan.

Baca Juga: Informasi Jadwal Vaksin Cirebon Gratis, Tersedia Dosis 2 untuk Vaksin Sinovac pada Rabu, 14 Oktober 2021

Pertama, agenda vaksin hanya ditujukan untuk Warga Negara Indonesia (WNI) dengan domisili di semua wilayah.

Kedua, wajib membawa KTP apabila berusia 17 tahun ke atas, sedangkan peserta dengan usia 12-17 tahun dapat membawa fotocopy KK.

Ketiga, mendaftar secara online di laman www.rs.ui.ac.id dengan bukti pendaftaran. Akan tetapi, peserta dosis 2 yang pernah vaksin di RSUI tidak perlu mendaftar lagi.

Baca Juga: Pendaftaran Jadwal Vaksin Gratis Bekasi pada 14 hingga 16 Oktober 2021, Tersedia Sinovac dan AstraZeneca

Keempat, dalam keadaan sehat. Khusus bagi peserta dengan riwayat penyakit tertentu dapat membawa surat rekomendasi dari dokter.

Kemudian dilansir dari laman Instagram Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok (@dinkeskotadepok), agenda vaksin COVID-19 berlangsung di Rumah Sakit (RS) Universitas Indonesia Kampus UI Depok.

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah