Daftar Hari Penting Nasional dan Internasional Januari 2022: Tahun Baru dan Hari Departemen Agama Libur?

- 30 Desember 2021, 04:45 WIB
Daftar Hari Penting Nasional dan Internasional Januari 2022: Tahun Baru dan Hari Departemen Agama Libur?
Daftar Hari Penting Nasional dan Internasional Januari 2022: Tahun Baru dan Hari Departemen Agama Libur? /PIXABAY/webandi

UTARA TIMES – Simak ulasan daftar hari penting nasional dan internasional bulan Januari 2022 di artikel ini, lengkap libur tidaknya Tahun Baru Masehi dan Hari Departemen Agama.

Memasuki bulan pertama di tahun baru, daftar hari penting nasional dan internasional bulan Januari 2022 mulai banyak dicari.

Terutama bagi mereka yang ingin mengetahui hari penting nasional dan internasional bulan Januari 2022 jatuh pada tanggal berapa saja.

Baca Juga: Joko dan Wulan Justru Go Publik,Warganet: 'Gak Jadi Meninggal?'

Bagi kamu yang ingin tahu informasi selengkapnya, berikut ini daftar hari penting nasional dan internasional bulan Januari 2022 sebagaimana yang dilansir dari situs Kominfo.

1 Januari: Hari Tahun Baru Masehi (Internasional)

3 Januari: Hari Departemen Agama

5 Januari: Hari Korps Wanita Angkatan Laut (KOWAL)

10 Januari: Hari Gerakan Satu Juta Pohon (Internasional)

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x