Gempa Terkini Labuhan Bajo Hari Ini, 1 Maret 2022, BMKG Sarankan Hal Ini

- 1 Maret 2022, 13:24 WIB
Gempa terkini Labuhan Bajo hari ini 1 Maret 2022
Gempa terkini Labuhan Bajo hari ini 1 Maret 2022 /

UTARA TIMES- Gempa terkini Labuhan Bajo, terjadi hari ini waktu pagi 1 Maret 2022 berkekuatan Magnitudo 3.9

Informasi Gempa terkini Labuhan Bajo hari ini disampaikan BMKG melalui keterangan lamannya, 1 Marer 2022.

BMKG menyebutkan jika Gempa terkini hari ini di Labuhan Bajo terjadi pukul 05:59:06 WIB. Wilayah dirasakan di Gempa terkini di Labuhan Bajo terletak di (Skala MMI)III Ruteng, II Labuan Bajo.

Baca Juga: Masa Kecil Livy Renata Suka Hilang saat di Luar Negeri, Ibu: Saya Juga Bingung

Adapun pusat Gempa terkini di Labuhan Bajo berada di laut 61 km TimurLaut Ruteng-Manggarai

"Info Gempa dirasakan Mag:3.9, 01-Mar-22 05:59:06 WIB, Lok:8.06 LS, 120.49 BT (Pusat gempa berada di laut 61 km TimurLaut Ruteng-Manggarai), Kedlmn:10 Km," Kata BMKG dalam keterangannya.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 SD Ujian Akhir Semester (UAS) Halaman 198, Soal Essay

Baca Juga: All England 2022 Dimana? Fakta Unik Lokasi Turnamen Bulutangkis Tertua di Dunia Tahun Ini

BMKG menyarankan agar masyarakat berhati hati terhadap Gempa susulan yang mungkin terjadi

Itulah info Gempa terkini hari ini yang terjadi Labuhan Bajo, 1 Maret 2022.***<

Editor: Anas Bukhori

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x