Penuhi Syarat BPNT 2022 dan Cairkan Dana Bantuan Rp600 Ribu dari Pemerintah, Beikut Ini Link Resminya

- 25 Maret 2022, 22:40 WIB
Penuhi Syarat BPNT 2022 dan Cairkan Dana Bantuan Rp600 Ribu dari Pemerintah, Beikut Ini Link Resminya
Penuhi Syarat BPNT 2022 dan Cairkan Dana Bantuan Rp600 Ribu dari Pemerintah, Beikut Ini Link Resminya /

UTARA TIMES – Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) memiliki beberapa syarat untuk para calon penerima.

Sebagai salah satu contoh syarat agar menjadi penerima Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) dari pemerintah adalah masuk kriteria Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dan masuk daftar DTKS Kemensos.

Penerima Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) dari pemerintah yang memenuhi syarat ini akan mendapat bantuan dengan nomina Rp600 ribu.

Baca Juga: Inilah Hari Besar dan Tanggal Merah Beserta Awal Bulan Ramdhan Menurut kalender di Bulan April 2022

Link resmi untuk informasi terkait syarat beserta cara mencairkan dana Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) dengan mengakses online di cekbansos.kemensos.go.id.

Dilansir Utara Times dari Berita DIY, KPM yang memenuhi syarat dan terdaftar namanya di laman cekbansos.kemensos.go.id bisa mencairkan tunai BPNT 2022 melalui Kantor Pos.

Untuk cara mencairkan bantuan BPNT Rp600 ribu, langkah pertama ialah cek daftar nama di laman resmi Kemensos.

Kemudian, jika terdaftar sebagai penerima BPNT 2022 KPm bisa mengunjungi Kantor Pos dengan membawa dokumen seperti surat tanda terima, KTP hingga KK.

Baca Juga: Prakerja Gelombang 24, Inilah Link Resmi Cek Hasil Pengumuman dan Informasi Pendaftaran Gelombang 25

Sebelum mengetahui cara cek daftar nama di laman resmi Kemensos, masyarakat perlu mengetahui syarat penerima BPNT 2022.

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x