Jadwal Imsakiyah 5 Ramadhan 1443 H Untuk Wilayah Purwakarta Versi Kemenag dan Amalan di Bulan Puasa

- 1 April 2022, 09:50 WIB
Jadwal Imsakiyah Puasa 2022
Jadwal Imsakiyah Puasa 2022 /pixabay.com/Shafin_Protic

UTARA TIMES – Berikut ini akan disampaikan informasi mengenai jadwal imakiyah 5 Ramadhan 1443 H/2022 versi Kemenag dan amalan di bulan puasa.

Jadwal imsakiyah untuk wilayah Purwakarta pada 5 Ramadhan 1443 H/2022 versi Kemenag lengkap dengan waktu terbit dan dhuha di akhir artikel.

Jadwal imsakiyah diperlukan bagi orang-orang sedang dalam perjalanan, untuk memudahkan mengentahui waktu sholat dan berbuka.

Sesuai putusan oleh Kemenag melalui sidang isbat 5 Ramadhan 1443 H jatuh pada hari Kamis, 7 April 2022.

Baca Juga: Film Menjelang Magrib Tayang Sampai Kapan? Berikut Jadwal Tayang Bioskop Terbaru Lengkap Durasi

Amalan Di Bulan Puasa

1. Sholat

Mengutip dari Hadist Abu Hurairah, Rasullullah SAW bersabda:

“Barang siapa yang mendirikan (qiyamullail) pada bulan Ramadhan karena iman dan mengharap pahala, maka diampuni dosa-dosanya yang telah lalu,” (HR. Bukhari:36)

Baca Juga: Ahn Hyo Seop Keceplosan, Bocoran Ending Drakor A Business Proposal: Kang Tae Moo Akan Beradegan Seksi?

2. Shodaqoh

Infaq atau shodaqoh di bulan ramadhan tidak hanya mengeluarkan anggaran atau materi, tetapi bisa berupa menyediakan makanan untuk berbuka.

Ketika terbiasa melakukan aktivitas ini, maka kita akan memiliki sifat dermawan, tawaddu, dan tidak rakus dengan dunia.

3. Membaca Al-Quran

Membaca Al-Quran merupakan momen yang penting, karena pada bulan ini Allah menurunkan Al-quran pada malam ke-17 Ramadhan.

Perbanyak membaca Al-Quran dengan target minimal khatam 30 juz dalam satu bulan.

Dekatkan diri, perbaiki hubungan dengan Allah melalui Al-Quran dengan membaca, memahami dan mengamalkan isi kandungan.

Baca Juga: Link Download dan Nonton Assalamualaikum Calon Imam 2 Episode 1 dan 2 Gratis, Lengkap Sinopsis

Jadwal Imsakiyah 5 Ramadhan 1443 H/2022 Untuk Wilayah Purwakarta

Imsak : 04.27

Shubuh : 04.38

Terbit : 05.49

Dhuha : 06.17

Dzuhur : 11.57

Ashar : 15.12

Maghrib: 17.57

Isya : 19.05

Baca Juga: BigHit Music Siap Seret Haters dan Pelaku Fitnah Terhadap BTS Ke Ranah Hukum, ARMY Puji Langkah Tegas Agensi

Demikian informasi mengenai jadwal imsakiyah untuk wilayah Purwakarta versi Kemenag pada 5 Ramadhan 1443 H/2022.***

 

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah