INFO Update! Titik Pusat Gempa Hari Ini 18 Mei 2022 : Gempa Terkini Sukabumi Hingga Bengkulu

- 18 Mei 2022, 10:20 WIB
Ilustrasi gempa bumi/
Ilustrasi gempa bumi/ /Pixabay/Tumitsu

Baca Juga: Link Streaming Nonton Sinetron Roda Roda Gila SCTV di vidio.com Lengkap dengan Sinopsisnya

  1. Pusat gempa Bengkulu

Info Gempa Magnitudo 3.1, 18-Mei-22, Pukul 05:08:47 WIB, Lok: 5.20 LS - 101.95 BT (38 Km BaratLaut ENGGANO-BENGKULU) Kedalaman: 18 Km.

  1. Pusat gempa Sukabumi

Info Gempa Magnitudo 1.7, 18-Mei-22, Pukul 05:12:59 WIB, Lok: 7.23 LS - 106.78 BT (37 Km Tenggara KAB-SUKABUMI-JABAR ) Kedalaman: 74 Km.

  1. Pusat gempa Bengkulu Selatan

Baca Juga: Prediksi Eintracht Frankfurt vs Rangers Dalam Final Liga Eropa 2022 Malam Ini Nampaknya Akan Berakhir Seri

Info Gempa Magnitudo 4.4, 18-Mei-22, Pukul 06:53:24 WIB, Lok: 4.62 LS - 102.73 BT (27 Km BaratDaya BENGKULUSELATAN) Kedalaman: 35 Km.

  1. Pusat gempa Pangandaran

Info Gempa Magnitudo 2.4, 18-Mei-22, Pukul 08:27:18 WIB, Lok: 8.04 LS - 107.92 BT (74 Km BaratDaya KAB-PANGANDARAN-JABAR ) Kedalaman: 21 Km.

Baca Juga: Hasil Thailand Open 2022 Hari Ini Tanggal 18 Mei 2022 Untuk Perwakilan Indonesia di BWF Super 500 Bangkok

BMKG menghimbau masyarakat untuk terus waspada terkait titik pusat gempa hari ini susulan.

Demikian informasi titik pusat gempa hari ini dialami oleh lokasi dan kekuatan yang berbeda.***

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x