Kenali 7 Manfaat Donor Darah Bagi Kesehatan, Nomor 3 Paling Disukai Banyak Orang

- 14 Juni 2022, 09:12 WIB
Kenali 7 Manfaat Donor Darah Bagi Kesehatan, Nomor 3 Paling Disukai Banyak Orang
Kenali 7 Manfaat Donor Darah Bagi Kesehatan, Nomor 3 Paling Disukai Banyak Orang /Freepik.com/pikisuperstar

Melakukan donor darah bermanfaat bagi tubuh untuk memproduksi sel darah merah.

Setelah melakukan donor darah, tubuh (lewat sumsum tulang belakang) akan bekerja untuk mengganti kehilangan darah yang terjadi. Donor darah akan menstimulasi produksi sel darah merah yang baru, sehingga membantu menjaga kesehatan tubuh Anda,” ungkap ahli kesehatan dr. Nitish.

2. Usir hipertensi

Salah seorang ahli kesehatan dr. Sepri mengatakan seseorang yang rutin melakukan donor darah akan mengalami penurunan tekanan darah setidaknya Salah 6 minggu setelah donor darah. Tak hanya itu, kadar gula darah dilaporkan berkurang secara signifikan.

3. Menurunkan risiko kanker

Baca Juga: Kumpulan Link Twibbon Hari Donor Darah Sedunia 14 Juni 2022 dengan Pilihan Menarik Untuk Bingkai Fotomu

Menurut penelitian yang diterbitkan dalam “Journal of the National Cancer Institute Volume 100”, orang-orang yang rutin donor darah mengalami penurunan risiko beberapa jenis kanker seperti kanker hati, usus besar, paru, esofagus, dan perut.

4. Memperpanjang umur

Menurut sebuah penelitian di jurnal “Health Psychology”, orang-orang yang mengajukan diri secara sukarela dengan alasan altruistik (menolong tanpa mengharap imbalan atau tidak memperhatikan kepentingan diri sendiri), ditemukan secara signifikan menurunkan risiko kematian selama 4 tahun ke depan dibandingkan mereka yang mengajukan diri demi kepentingan mereka sendiri.

5. Deteksi penyakit serius

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x