Fenomena Planet Sejajar 24 Juni 2022, Amankah Dilihat dengan Mata Telanjang?

- 22 Juni 2022, 16:20 WIB
Fenomena Planet Sejajar 24 Juni 2022, Amankah Dilihat dengan Mata Telanjang?
Fenomena Planet Sejajar 24 Juni 2022, Amankah Dilihat dengan Mata Telanjang? /

UTARA TIMESFenomena planet sejajar 24 Juni 2022, amankah dilihat dengan mata telanjang? Simak penjelasannya di sini.

Besok pada tanggal 24 Juni 2022 terdapat sebuah fenomena langka di mana ada 5 planet yang akan saling sejajar.

Fenomena astronomi sangat menarik karena akan ada fenomena langka yang bisa disaksikan di beberapa wilayah Indonesia.

Fenomena planet sejajar 24 Juni 2022 ini menyita banyak perhatian masyarakat. Diketahui akan ada 5 planet yang sejajar.

Baca Juga: Tanggal 24 Juni 2022 Ada Fenomena Planet Sejajar, Bisa Disaksikan Secara Langsung, Ini Syaratnya

Kelima planet tersebut akan tampak sejajar jika dilihat dari Bumi. Fenomena lima planet sejajar ini dikenal dengan istilah konjungsi kuitet.

Kelima planet tersebut adalah Merkurius, Venus, Mars, Jupiter, dan Saturnus. Michelle Thaller, astronom di NASA, mengatakan bahwa fenomena tersebut sangat menarik untuk disaksikan, bahkan dengan mata telanjang.

Jadi, untuk menjawab fenomena planet Sejajar 24 Juni 2022, amankah dilihat dengan mata telanjang? Jawabannya aman menurut Michelle Thaller.

“Planet-planet sering kali semakin dekat satu sama lain dan semakin menjauh satu sama lain, tetapi ini terlihat dalam urutan paralel. Itu hanya kebetulan,” katanya dikutip Utara Times dari Washington Post.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x