Cara Melihat Planet Sejajar pada Hari Jumat Tanggal 24 Juni 2022

- 23 Juni 2022, 07:30 WIB
Ilustrasi pagi hari/Cara Melihat Planet Sejajar Pada Hari Jumat Tanggal 24 Juni 2022
Ilustrasi pagi hari/Cara Melihat Planet Sejajar Pada Hari Jumat Tanggal 24 Juni 2022 /giani/Pixabay

Waktu terbaik untuk menonton peristiwa planet sejajar adalah 45 menit sampai 1 jam sebelum fajar datang.

Perlu digaris bawahi bahwa Juni merupakan bulan dengan waktu terbit matahari paling awal tahun ini.

Jadi, waktu ideal untuk menonton fenomena planet sejajar adalah sekitar pukul 5 pagi. Peristiwa 5 planet sejajar hanya pernah terjadi tahun 2004 lalu.

Baca Juga: Apakah Benar Tanggal 24 Juni Planet Akan Sejajar? Begini Jawabannya

Venus, Mars, Jupiter dan Saturnus akan tetap terlihat sampai sebagian besar hari atau tanggal di bulan Juli berlalu.

Namun kumpulan planet tersebut akan mulai menyebar semakin jauh sepanjang berjalannya bulan Juli 2022.

Cara melihat planet sejajar tanggal 24 Juni 2022 nanti adalah dengan mengarahkan pandangan ke bagian tenggara cakrawala pada pukul 5 pagi.***

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah