Bagaimana Cara Melihat Hujan Meteor Bootid ? Berikut Ulasan Fenomena Antariksa di Tanggal 27 Juni 2022

- 26 Juni 2022, 19:15 WIB
Bagaimana Cara Melihat Hujan Meteor Bootid ? Berikut Ulasan Fenomena Antariksa di Tanggal 27 Juni 2022
Bagaimana Cara Melihat Hujan Meteor Bootid ? Berikut Ulasan Fenomena Antariksa di Tanggal 27 Juni 2022 /

UTARA TIMES – Banyak orang yang mepertanyakan mengenai bagaimana cara melihat hujan meteor Bootid di tanggal 27 Juni 2022, berikut ulasannya.

Pada tanggal 27 Juni 2022 terjadi fenomena antariksa yang disebut dengan Hujan Meteor Bootid.

Fenomena hujan Meteor Bootid di tanggal 27 Juni 2022 merupakan puncak dari hujan Meteor yang sudah berlangsun sejak tanggal 2 Juni 2022 lalu.

Andi Pangerang selaku Peneliti Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) dan Badan Riset Inovasi Nasional (BRIN) mengatakan, bahwa fenomena hujan Meteor Bootid dapat dilihat di Indonesia.

Baca Juga: Dua Fenomena Langit Langka akan Terjadi, Hujan Meteor Bootid setelah Planet Sejajar Catat Tanggalnya disini

Andi juga menambahkan bahwa intensitas hujan meteor bootid yang terjadi berkisar 0 – 100 meteor.

Adapun bagaimana cara untuk melihat hujan meteor Bootid, Andi menjelaskan tidak perlu menggunakan bantuan alat optik untuk melihatnya. Artinya bisa dilakukan dengan mata telanjang.

Baca Juga: Ada Apa Tanggal 27 Juni 2022? Fenomena Hujan Meteor Bootid yang Terjadi 4 Kali dalam 2 Dekade

Fenomena hujan meteor Bootid juga dapat dilihat dengan jelas dengan dukungan cuaca yang cerah.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah