Tanggal 5 Juli 2022 Memperingati Hari Apa? Ini Penjelasan Peristiwa dan Hari Peringatan di Bulan Ini

- 4 Juli 2022, 09:15 WIB
Tanggal 5 Juli 2022 Memperingati Hari Apa? Ini Penjelasan Peristiwa dan Hari Peringatan di Bulan Ini
Tanggal 5 Juli 2022 Memperingati Hari Apa? Ini Penjelasan Peristiwa dan Hari Peringatan di Bulan Ini /Twitter.com/@bank_indonesia

UTARA TIMESBerikut ini penjelasan tanggal 5 Juli 2022 memperingati hari apa lengkap dengan penjelasan peristiwa dan hari peringatan di sepanjang bulan ini.

Diketahui pada tanggal 5 Juli 2022 terdapat beberapa hari peringatan salah satunya adalah Hari Bank Nasional, yang bertepatan dengan peristiwa pendirian Bank Negara Indonesua (BNI) pada tahun 1946.

Selain itu pada tanggal 5 Juli juga terdapat peringatan Hari Bulutangkis Sedunia, peristiwa Hari Kemerdekaan Venezuela, Aljazair, dan Tanjung Verde.

Bagi yang ingin mengetahui tanggal 5 Juli memperingati hari apa dan hari peringatan apa saja di bulan ini, bisa dengan membaca ulasan artikel ini sampai akhir.

Sebagaimana dilansir Utara Times dari berbagai sumber, berikut ini penjelasan tanggal 5 Juli 2022 memperingati hari apa lengkap dengan penjelasan hari peringatan sepanjang bulan ini.

Baca Juga: Puasa Arafah Tanggal Berapa Jelang Idul Adha 2022? Simak Jadwal dan Penjelasannya

Daftar hari peringatan tanggal 5 Juli:

5 Juli = Hari Bank Nasional

5 Juli = Hari Kemerdekaan Venezuela (1811)

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x