Info Terbaru! Pusat Gempa Hari Ini 22 Agustus 2022: Titik Lokasi Gempa Terkini Banten hingga Pacitan

- 22 Agustus 2022, 09:50 WIB
Info Terbaru! Pusat Gempa Hari Ini 22 Agustus 2022: Titik Lokasi Gempa Terkini Banten hingga Pacitan
Info Terbaru! Pusat Gempa Hari Ini 22 Agustus 2022: Titik Lokasi Gempa Terkini Banten hingga Pacitan /DOK. PR/

UTARA TIMES - Berikut Info update ringkasan pusat gempa hari ini 21 Agustus 2022 terkait titik pusat gempa yang dialami oleh beberapa wilayah di Indonesia termasuk gempa terkini Banten hingga Pacitan

Diketahui informasi titik lokasi pusat gempa hari ini merupakan ringkasan beberapa peristiwa gempa bumi yang terjadi di wilayah Indonesia yang dibahas dalam ulasan ini.

Menurut info yang dirangkum dari BMKG, titik pusat gempa hari ini rangkuman gempabumi yang terjadi di beberapa wilayah Indonesia dengan kekuatan magnitudo dan titik yang berbeda.

BMKG memberikan informasi pusat gempa hari ini, titik lokasi gempa terkini Banten hingga Pacitan berikut penjelasan BMKG.

Dalam pusat gempa hari ini, berikut titik lokasi gempa terbaru di Indonesia, simak selengkapnya dalam ulasan ini.

Baca Juga: Tanggal 22 Agustus 2022 Dalam Kalender Hijriyah Hari Ini, Cek Informasi Lengkapnya Disini

Berikut ini informasi ringkasan titik lokasi pusat gempa hari ini sebagaimana keterangan laporan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika ( BMKG) Wilayah 2, BMKG Yogya pada Senin 22 Agustus 2022.

1. Pusat gempa Gunung Kidul

Info Gempa Magnitudo 3.0, 22-Agustus-22, Pukul 04:03:38 WIB, Lok:8.99 LS - 110.33 BT (115 Km BaratDaya GUNUNGKIDUL-DIY), Kedalaman: 9 Km.

Baca Juga: Serigala Terakhir Season 2 Episode 4 Kapan Tayang di Vidio? Simak Jadwal Tayang dan Link Nonton Gratis di Sini

2. Pusat gempa Banten

Info Gempa Magnitudo 2.7, 22-Agustus-22, Pukul 05:08:26 WIB, Lok:7.28 LS - 106.22 BT (38 Km BaratDaya BAYAH-BANTEN) Kedalaman: 33 Km.

3. Pusat gempa Banten

Info Gempa Magnitudo 3.0, 22-Agustus-22, Pukul 05:16:26 WIB, Lok: 7.17 LS - 104.68 BT (114 km BaratDaya SUMUR-BANTEN) Kedalaman: 10 Km.

Baca Juga: Siaran Ulang MotoGP Austria 2022 Full Race Bisa Ditonton di Mana? Klik Link Nontonnya di Sini!

4. Pusat gempa Pacitan

Info Gempa Magnitudo 2.8, 22-Agustus-22, Pukul 05:29:38 WIB, Lok:8.87 LS - 110.61 BT (94 Km BaratDaya PACITAN-JATIM) Kedalaman: 9 Km.

5. Pusat gempa Sampang

Info Gempa Magnitudo 2.6, 22-Agustus-22, Pukul 06:42:00 WIB, Lok:7.05 LS - 113.19 BT (14 Km BaratLaut SAMPANG-JATIM) Kedalaman: 17 Km.

Baca Juga: Link Nonton Alchemy of Souls Episode 17 18 19 20 Sub Indo Legal Bukan di Drakorindo Lengkap Sinopsis

BMKG menghimbau masyarakat untuk terus waspada terkait titik pusat gempabumi hari ini susulan.

Demikian informasi titik pusat gempa hari ini dialami oleh lokasi dan kekuatan yang berbeda.***

 

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah