Bagaimana Hasil Investigasi TGIPF? Berikut Info dari Mahfud MD yang Akan Dilaporkan ke Presiden Jokowi

- 12 Oktober 2022, 09:25 WIB
Bagaimana Hasil Investigasi TGIPF? Berikut Info dari Mahfud MD yang Akan Dilaporkan ke Presiden Jokowi
Bagaimana Hasil Investigasi TGIPF? Berikut Info dari Mahfud MD yang Akan Dilaporkan ke Presiden Jokowi /Sofhal Adnan/Tangkapan layar Youtube Kemenko Polhukam

"Bila ada sesuatu yang perlu dikoreksi terkait aturan yang ditetapkan oleh FIFA dalam pelaksanaan di lapangan, maka konsolidasinya di tingkat kami akan kita bicarakan dengan pihak FIFA yang akan mengutus timnya kesini untuk melakukan penataan ulang terhadap pesepakbolaan di Indonesia," terangnyanya.

Namun apabila ada kesalahan dengan peraturan di dalam negeri, Mahfud menyatakan pihaknya akan merekomendasikan ketentuan hukum baru. Hal ini dimaksudkan agar kompetisi berjalan lancar.

"Tapi bila kesalahan itu terkait dengan aturan perundang-undangan kita di dalam negeri maka kita akan merekomendasikan terobosan hukum baru untuk memastikan agar jalannya pertandingan sepakbola dan kompetisi nasional sepakbola berjalan sehat dan bertanggung jawab," tukasnya.

Baca Juga: Ini Tema Hari Santri 2022 Resmi Versi Kemenag Lengkap Link Download Logo Terbaru dan Gratis!

Kerja Cepat TGIPF

Menurut Menpora Zainudin Amali TGIPF yang terus bekerja mengumpulkan fakta-fakta lapangan terkait tragedi di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur pada 1 Oktober lalu.

“Semuanya menghimpun fakta-fakta lapangan yang nanti pada akhirnya akan disimpulkan dan akan menjadi rekomendasi dari Tim Gabungan Independen Pencari Fakta,” tuturnya.

Baca Juga: Download dan Nonton Doa Mengancam Episode 3 Full Legal Lengkap Jadwal Tayang Bocoran Episode 4 Terbaru!

Menpora menegaskan bahwa TGIPF berkomitmen untuk menyelesaikan tugas secepat-cepatnya dan menyampaikan hasil investigasi dan rekomendasi kepada Presiden Jokowi.

“Sesuai dengan jadwal hari ini yang dimintai keterangan adalah dari PSSI. Tim ini kan kita menjadi satu kesatuan dan membagi tugas. Ada yang sudah datang ke Kanjuruhan, kemudian juga ada yang ditugaskan ke tempat-tempat lain, yang semuanya menghimpun fakta-fakta lapangan,” tandasnya.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x