Tanggal 18 Oktober 2022, Hari Memperingati Apa? Simak Peringatan dan Peristiwa Sejarah Yang Terjadi

- 17 Oktober 2022, 17:10 WIB
Ilustrasi Wanita Menopause
Ilustrasi Wanita Menopause /UK Express/

UTARA TIMES – Berikut informasi tanggal 18 Oktober 2022, yang mana ada beberapa peristiwa dan peringatan yang terjadi.

Tanggal 18 Oktober 2022 sendiri jatuh pada hari Selasa, dan dalam tanggalan jawa masuk dalam weton Selasa Pahing.

Sementara, jika melihat kalender hijriyah tanggal 18 Oktober jatuh pada 22 Rabiul Awal 1444 H.

Lantas ada peringatan apa, pada tanggal 18 Oktober ?

Dikutip dari Portal Purwokerto, tanggal 18 Oktober diperingati sebagai Hari Menopause Sedunia.

Tanggal 18 Oktober diperingati sebagai Hari Menopause Sedunia, pada setiap tahunnya.

Baca Juga: Link Download dan Nonton Bad Boys vs Crazy Girls Episode 1 2 3 Legal Lengkap Sinopsis dan Bocoran Episode 4

Hari  Menopause Sedunia digagas pertama kali pada  tanggal 18 Oktober tahun 2009 oleh International Menopause Society (IMS) bersama dengan Badan Kesehatan Internasional, World Health Organization (WHO).

Dua organisasi dunia tersebut menetapkan Oktober sebagai Bulan Kesadaran Menopause Sedunia, 18 Oktober 2009 sebagai puncaknya 

Halaman:

Editor: Dwi Maratus Sholihah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah