Tanggal 9 November Peringatan Hari Kebebasan Sedunia, Simak di Sini Sejarah Lengkapnya

- 8 November 2022, 17:00 WIB
Sejarah singkat runtuhnya Tembok Berlin yang terjadi pada tanggal 9 November 1989
Sejarah singkat runtuhnya Tembok Berlin yang terjadi pada tanggal 9 November 1989 /Britannica

Selain itu, pada tanggal 9 November juga ada beberapa peristiwa yang terjadi, sebagai berikut:

1799 - Napoleon merebut kekuasaan di Perancis.

1872 - Kebakaran terbesar dalam sejarah Amerika Serikat melanda Boston.

1921 - Albert Einstein menerima Nobel Fisika.

1932 - Kerusuhan antara pendukung konservatif dengan kelompok sosialis di Swiss mengakibatkan 12 orang tewas dan 60 terluka.

1937 - Tentara Jepang menguasai Shanghai, Tiongkok.

Baca Juga: Niat Sholat Gerhana Bulan Hari Ini, 8 November 2022 lengkap dengan Doa

1938 - Kristallnacht terjadi di Jerman. Pada peristiwa ini terjadi huru-hara yang diorganisasi oleh kaum Nazi untuk menyerang warga Jerman keturunan Yahudi. Dilaporkan 91 orang tewas.

1945 - Pertempuran besar di Banjarmasin antara milisi pro-Republik Indonesia melawan tentara Kerajaan Belanda.

1953 - Kamboja merdeka dari Perancis.

Halaman:

Editor: Dwi Maratus Sholihah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah