Alur Pendaftaran CPNS 2023 dan Syarat Mendaftar CPNS Kemenhub Lulusan SMA serta S1

- 23 Agustus 2023, 08:45 WIB
Alur Pendaftaran CPNS 2023 dan Syarat Mendaftar CPNS Kemenhub Lulusan SMA serta S1
Alur Pendaftaran CPNS 2023 dan Syarat Mendaftar CPNS Kemenhub Lulusan SMA serta S1 /Tangkap Layar/sscasn.bkn.go.id

10. Tidak bertato/ memiliki bekas tato, tindik/ bekas tindik di luar kepentingan agama dan budaya.

11. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah NKRI.

12. Lulusan universitas dengan akreditasi minimal B (untuk pendaftar S1) 

13. Memiliki IPK minimal 2.75 untuk pendaftar umum, serta IPK 2.5 untuk pelamar asal Papua.

Baca Juga: Ramalan Rabu Legi Pembawa Rezeki dan Keberuntungan Sepanjang Bulan September 2023

14. Memiliki nilai minimal ijazah rata-rata 7 atau 3 dari skala 1-4 untuk lulusan SMA. Khusus bagi lulusan SMA Papua dan Papua Barat, memiliki nilai ijazah minimal rata-rata 6 atau 2 dari skala 1-4.

15. Minimal berusia 18 tahun, maksimal 35 tahun.

Jadwal Alur Pendaftaran CPNS 2023

- 16 sampai 30 September 2023: Pengumuman seleksi

- 17 September hingga 3 Oktober 2023: Pendaftaran seleksi

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah