Tanggal Merah Februari 2024: Ada Hari Libur Nasional, Cuti Bersama Hingga Pemilu

- 29 Januari 2024, 19:30 WIB
Tanggal Merah Februari 2024: Ada Hari Libur Nasional, Cuti Bersama Hingga Pemilu
Tanggal Merah Februari 2024: Ada Hari Libur Nasional, Cuti Bersama Hingga Pemilu /

UTARA TIMES - Menyambut bulan Februari 2024, Pemerintah melalui SKB 3 Kementrian, telah menetapkan tentang tanggal merah dimana terdapat juga cuti bersama hingga puncak demokrasi Indonesia atau Pemilu.

Sebagai informasi Pemilu pemilihan Calon Legislatif hingga Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden akan diadakan di bulan Februari 2024, dan tentu saja dijadikan sebagai hari libur.

Selain itu, bulan Februari juga terdapat tanggal merah selain Pemilu 2024, salah satunya yakni adanya hari libur memperingati Imlek 2024 bagi dan adanya Cuti Bersama di hari sebelumnya.

Selain itu bagi Umat Islam di Indonesia diberikan hari lbur atau tanggal merah dalam rangka memperingati Isra Miraj yang tentu jatuh pada bulan Februari 2024.

Baca Juga: Cek Info Ganjil Genap Jakarta Hari Ini Selasa, 30 Januari 2024, Ada Jam dan Titik Lokasi

Selengkapnya inilah, tanggal merah Februari 2024: cuti bersama hingga Pemilu:

8 Februari 2024: Libur Nasional Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW;

9 Februari 2024: Cuti Bersama Tahun Baru Imlek 2575 Kongzili;

10 Februari 2024: Libur Nasional Tahun Baru Imlek 2575 Kongzili;

14 Februari 2024: Libur Nasional Pemilu 2024.

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x