Mudah, Ini Cara Daftar Mudik Gratis Kemenhub 2024 Lewat Online Lengkap dengan Syarat

- 5 Maret 2024, 21:13 WIB
Mudah, Ini Cara Daftar Mudik Gratis Kemenhub 2024 Lewat Online Lengkap dengan Syarat
Mudah, Ini Cara Daftar Mudik Gratis Kemenhub 2024 Lewat Online Lengkap dengan Syarat /Unsplash/Faiz Exotic

Setelah pendaftaran berhasil, peserta akan mendapatkan kode booking untuk divalidasi menjadi e-ticketing.

Syarat dan ketentuan:

Peserta wajib memiliki dokumen kependudukan yang sah (KTP/SIM/KK) saat mendaftar.

Peserta hanya bisa memilih satu kota tujuan mudik.

Jika peserta akan mengikuti mudik balik/PP, maka pendaftaran arus balik dilakukan bersamaan dengan arus mudik.

Baca Juga: Kalender Jawa, 6 Maret 2024, Weton, Wuku Apa, Neptunya Berapa?: Hari Baik Mencari Orang Hilang

Peserta hanya memiliki waktu H+7 setelah tanggal pendaftaran untuk melakukan registrasi/validasi ulang di posko yang ditentukan.

Jika lewat H+7, data peserta dianggap gugur/hangus, dan tidak bisa mendaftar ulang.

Peserta yang mudik-balik dengan motor wajib membawa kelengkapan surat kendaraan dan menyerahkan motor sesuai tanggal yang ditentukan/H-1 sebelum tanggal seremonial bus.

Baca Juga: Puasa Weton Adalah Apa? Ini 6 Manfaatnya, Konon Apa yang Diinginkan Bisa Terkabul

Halaman:

Editor: Ahmad Damanhuri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah