Pendaftaran Mudik Gratis Dishub Jatim Dibuka, Berikut Syarat, Cara Daftar, dan Jadwalnya

- 13 Maret 2024, 09:50 WIB
Ilustrasi mudik gratis. Pendaftaran Mudik Gratis Dishub Jatim Dibuka, Berikut Syarat, Cara Daftar, dan Jadwalnya
Ilustrasi mudik gratis. Pendaftaran Mudik Gratis Dishub Jatim Dibuka, Berikut Syarat, Cara Daftar, dan Jadwalnya /Antara/Fauzan/

- Peserta yang berhak mengikuti program gartis mudik ialah yang sudah mendaftar dan sudah mencetak tiket.

- Peserta yang mendaftar secara online wajib melakukan verifiasi di Kantor Dishub Jatim pada waktu yang ditentukan.

- Peserta yang tidak melakukan verifikasi dan tidak mencetak tiket maka akan didiskualifikasi.

- Peserta yang sudah mencetak tiket dan ingin melakukan pembatalan wajib melakukan konfirmasi. Jika tidak, maka akan terkena blacklist dan tidak bisa ikut mudik gratis di tahun berikutnya.

Baca Juga: Contoh Soal CPNS 2024 Kategori TIU Terbaru! Dijamin Lolos Seleksi

- Scan/foto KTP masing masing pemudik dewasa yang berusia 17 tahun ke atas.

Cara Daftar Mudik Gratis Dishub Jatim

Berikut cara daftar mudik gratis Dishub Jatim secara online:

- Kunjungi mudikgratis.dishub.jatimprov.go.id

Baca Juga: Cek Info Ganjil Genap Jakarta Hari Ini Rabu, 13 Maret 2024, Ada Jam dan Titik Lokasi

- Pilih rute dan isikan data pemudik

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah