Berapakah Air, Gula, dan Sirup yang Dibutuhkan? Berikut Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 96

27 September 2021, 04:45 WIB
Berapakah Air, Gula, dan Sirup yang Dibutuhkan? Berikut Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 96 /Pexels

UTARA TIMES - Berapakah air, gula, dan sirup yang dibutuhkan? Berikut Kunci jawaban Matematika kelas 5 SD Halaman 96.

Pada soal yang terdapat pada Halaman 96, siswa diminta untuk menentukan berapa air, gula, dan sirup yang dibutuhkan dalam buku Senang Belajar Matematika semester 1.

Berikut Kunci jawaban Matematika Halaman 96 semester 1 dilengkapi dengan cara dan hasil pengerjaan yang telah dibuatkan mengenai perbandingan dalam buku Senang Belajar Matematika  yang telah dikaji oleh tenaga pendidik Nabila, S.Pd.

Baca Juga: Skala Halaman 95, Ayo Selesaikan dengan Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD di Buku Senang Belajar Matematika

Berapakah Air, Gula, dan Sirup yang Dibutuhkan? Berikut Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 96

Asyik Mencoba

Selesaikanlah soal berikut! Tuliskan cara dan hasilnya di buku tulismu!

4. Perbandingan banyak siswa laki-laki dan perempuan kelas V adalah 2 : 3. Selisih banyak siswa laki-laki dan perempuan 7 orang. Berapakah banyak siswa laki-laki dan perempuan masing-masing?

5. Siti membuat minuman sirup. Ia mencampur air, gula, dan sirup dalam satu tempat. Perbandingan antara air : gula : sirup = 7 : 3 : 2. Minum sirup yang akan dibuat sebanyak 24 liter.  Berapakah air, gula, dan sirup yang dibutuhkan?

5. Jumlah mangga dan apel di sebuah keranjang ada 9 buah. Perbandingan banyak buah mangga dan apel adalah 7 : 8. Berapakah banyak buah apel yang terdapat pada keranjang tersebut?

Baca Juga: Selesaikan Halaman 95 Kelas 5 SD dengan Kunci Jawaban Matematika: Menghitung Berat Cat yang Dibutuhkan

Kunci jawaban Matematika

4. Banyak siswa laki-laki = 2/1 ×  7 orang = 14 orang

Jadi, banyaknya siswa laki-laki adalah 14 orang.

Banyak siswa perempuan = 3/1 ×  7 orang = 21 orang

Jadi, banyaknya siswa perempuan adalah 21 orang.

5. Air yang dibutuhkan = 7/12  × 24  liter = 14 liter

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Halaman 96 untuk Menghitung Perbandingan Berat Semangka dengan Mangga

Gula yang dibutuhkan = 3/12  × 24 liter = 6 liter

Sirup yang dibutuhkan = 2/12  × 24 liter = 4 litet

6. Ditanyakan: Banyak buah apel?

Jawab:

Banyak buah apel = 8/15 ×  90 buah

= 48 buah

Demikianlah Kunci jawaban Matematika kelas 5 SD dalam buku Senang Belajar Matematika di semester 1 dilengkapi dengan cara dan hasil yang didapat untuk pengerjaan Halaman 96.***

Disclaimer: Konten ini dibuat untuk membantu siswa dalam mengerjakan tugas sekolah selama masa pandemi, sebelum tugas dikumpulkan, alangkah lebih baiknya jika mengecek kembali kunci jawaban yang telah dikerjakan.

Editor: Nurmaya

Sumber: Buku Senang Belajar Matematika

Tags

Terkini

Terpopuler