Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 SMP Halaman 179: Menentukan Perbandingan Volume Prisma A dan Prisma B

11 Maret 2022, 19:05 WIB
Ilustrasi belajar. Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 SMP Halaman 179: Menentukan Perbandingan Volume Prisma A dan Prisma B /Pexels/Andrea Piacquadio

UTARA TIMES Untuk dapat membandingkan volume prisma A dan prisma B maka perhatikan kunci jawaban Matematika kelas 8 SMP halaman 179 berikut ini.

Diketahui terdapat 2 buah Prisma yaitu Prisma A dan Prisma B dengan alas keduanya yaitu segitiga siku-siku simak kunci jawaban Matematika kelas 8 SMP halaman 179.

Adik-adik diminta untuk menentukan perbandingan volume kedua Prisma tersebut jika salah satu sisi terpendek prisma A sama dengan 3 kali panjang sisi terpendek prisma B seperti pada kunci jawaban Matematika kelas 8 SMP halaman 179.

Berikut kunci jawaban Matematika kelas 8 SMP halaman 179 dikutip dari Buku Kemendikbud Kurikulum 2013 edisi Revisi 2017 yang disampaikan oleh Dwi Mar’atus Sholihah, S. Pd Alumni Pendidikan Matematika Universitas Muhammadiyah Prof Dr. HAMKA (UHAMKA).

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 SMP Halaman 179: Hitunglah Volume Prisma Berbentuk Segitiga Siku-siku

Ayo Berlatih 8.5

4. Ada dua prisma segitiga siku-siku, yaitu Prisma A dan Prisma B. Tinggi kedua Prisma sama panjang. Jika panjang sisi siku-siku terpendek prisma A sama dengan tiga kali panjang sisi siku-siku terpendek prisma B, dan sisi siku-siku yang lain sama panjang, maka tentukan perbandingan volume prisma A dan prisma B.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 SMP Halaman 179: Hitunglah Volume Air di Dalam Kolam Renang

Pembahasan

Diketahui:

Alas prisma A dan B berbentuk segitiga siku-siku.

Sisi siku-siku terpendek prisma A = 3 kali sisi siku-siku terpendek prisma B

Ditanya: perbandingan volume kedua prisma tersebut?

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 250: Uji Kompetensi Soal Uraian

Jawab:

Menggunakan rumus volume prisma maka

Volume = luas alas × tinggi prisma

V. Prisma A : V. Prisma B

la × t.p l : la × t.p

(½ × a × t) × t.p : (½ × a × t) × t.p

(½ × 3a × t) × t.p : (½ × a × t) × t.p kedua ruas dapat sama sama dibagi, maka

3 : 1

Jadi, perbandingan volume prisma A dan prisma B adalah 3 : 1.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 250: Latihan Uji Kompetensi Soal Uraian

Demikianlah pembahasan mengenai kunci jawaban Matematika kelas 8 halaman 179 ayo berlatih 8.5 nomor 4.***

Disclaimer:

Artikel ini dibuat sebagai alternatif jawaban membantu adik-adik menyelesaikan soal. Diharapkan mengecek kembali kunci jawaban pada artikel ini.

 

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Buku Kemdikbud

Tags

Terkini

Terpopuler