Update! Soal PAS Matematika Kelas 7 SMP Semester 1 Tentang Persamaan Linear Satu Variabel

1 Desember 2022, 22:13 WIB
Ilustrasi Belajar. Update! Soal PAS Matematika Kelas 7 SMP Semester 1 Tentang Persamaan Linear Satu Variabel /Pikiran-Rakyat.com

UTARA TIMES - Update, berikut contoh soal PAS Matematika kelas 7 SMP semester 1.

Dilengkapi dengan kunci jawaban, perhatikan contoh soal PAS Matematika kelas 7 SMP.

Adapun materi yang dibahas adalah persamaan linear satu variabel, inilah contoh soal PAS Matematika kelas 7 SMP.

Di bawah ini contoh soal PAS Matematika kelas 7 SMP lengkap dengan kunci jawaban mengenai persamaan linear satu variabel.

Baca Juga: Penghasilan Tambah Menggunung, 5 Shio Ini Bakal Hoki di Tahun 2023 Apakah Kamu Termasuk?

Pilihlah jawaban yang menurut anda tepat dan benar!

1. Diantara persamaan x + 4 = 7, maka nilai x adalah…

A. 4

B. 3

C. 2

D. 1

Jawaban : B

2. Agar kalimat 3z + 11 = -28 bernilai benar, maka nilai z harus sama dengan…

A. -21

B. -17

C. -13

D. -9

Jawaban : B

Baca Juga: Resmi Dibuka Hari Ini! Catat Alur Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2 Tahun 2022 Disini

3. Manakah pernyataan berikut yang bernilai benar.

A. 2 - 3 + 5 - 4 = 2

B. 8 adalah faktor dari 12

C. Terdapat 300 detik dalam 1 jam

D. 16 adalah dua pertiga dari 24

Jawaban : D

4. Di bawah ini, manakah pernyataan yang salah.

A. 2 merupakan bilangan ganjil

B. Hasil kali 4 dan -2 adalah -8

C. 12 kurang dari 14

D. -19 lebih kecil daripada 0

Jawaban : A

Baca Juga: Link Nonton Serial Kupu Malam, Series Terbaru WeTV yang Tayang pada 25 November 2022

5. Hasil dari -5x - 4x + 10 = 1 adalah…

A. 3

B. 2

C. 1

D. -1

Jawaban : C

Itulah latihan contoh soal PAS Matematika kelas 7 SMP semester 1 yang telah diupdate lengkap dengan kunci jawaban sebagai bekal persiapan siswa dalam menghadapi Penilaian Akhir Semester di semester 1.***

 

Disclaimer: Artikel ini tidak mutlak kebenarannya, harap mengecek kembali kunci jawaban yang tersedia.

 
 
Editor: Rosma Nur Riana

Tags

Terkini

Terpopuler