Cara Mengisi Esai PPG Prajabatan 2023, Ikuti Langkah Ini untuk Menjawab Soal dengan Mudah

27 Oktober 2023, 08:09 WIB
Cara Mengisi Esai PPG Prajabatan 2023, Ikuti Langkah Ini untuk Menjawab Soal dengan Mudah /Simpkb/

UTARA TIMES – Bagaimana cara mengisi esai PPG Prajabatan 2023? berikut ini penjelasan lengkapnya.

Peserta yang mendaftar Pendidikan Profesi Guru, perlu mengisi esai PPG Prajabatan 2023 karena menjadi salah satu syarat seleksi.

Agar bisa lolos, pendaftar PPG Prajabatan perlu banyak berlatih soal, serta mengetahui cara mengisi esai PPG Prajabatan 2023.

Bagi yang baru pertama kali mendaftar PPG dan merasa kesulitan dalam mengisi esai. Ketahui di bawah ini bagaimana cara mengisi esai PPG Prajabatan 2023, melansir dari kanal YouTube Update Pendidikan.

Baca Juga: Belanja Bisa Dapat Undangan Nonton Langsung JKT48 di TV Show Shopee, Saksikan Shopee Live Zee dan Freya

Cara Mengisi Esai PPG Prajabatan

Langkah pertama mengisi esai PPG Prajabatan, yakni masuk dan login di laman https://ppg-prajab.simpkb.id/esai. 

Kemudian klik “Biodata Diri”, dan isikan secara lengkap biodata Anda sebelum memulai mengisi esai PPG Prajabatan 2023. 

Setelah memastikan biodata terisi dengan benar, selanjutnya klik “Esai” untuk menjawab pertanyaan. 

Baca Juga: Menguat! Ratusan Santri dan Kyai se Bogor Raya Deklarasi Dukungan ke Ganjar Mahfud untuk Pilpres 2024 

Pertanyaan esai PPG Prajabatan 2023 dapat Anda copy ke Microsoft Word, agar lebih mudah dalam menjawab.

Dalam dokumen word tersebut, Anda bisa menjawab pertanyaan esai tadi dengan penjabaran dan kata kata yang jelas.

Apabila sudah yakin dengan jawaban yang ditulis, jawaban tersebut dapat Anda copy dan salin di bagian kolom jawaban esai di laman SIMPKB.

Baca Juga: Link Pendaftaran, Syarat, dan Formasi Seleksi Tekad 2023 Kemendesa

Perlu diketahui soal esai PPG Prajabatan terbagi menjadi beberapa bagian, seperti bagian A, B dan seterusnya. 

Pada bagian A, pokok pertanyaan esai adalah apa yang menjadi motivasi menjadi guru, dan apa yang dapat dilakukan untuk mewujdukan motivasi tersebut.

Baca Juga: Inilah Contoh Teks Khutbah Jumat Hari Ini Tanggal 27 Oktober 2023 dengan Tema Sumpah Pemuda

Dari pertanyaan pokok terebut, akan ada pertanyaan turunan seperti apa kendala yang dihadapi, apa kelebihan dan kekurangan yang dimiliki, serta sebagainya.

Anda dapat menajawab pertanyaan tersebut dengan menulsikan cerita Anda, seperti mengisi soal esai pada umumnya. 

Itulah infromasi yang dapat dibagikan terkait cara mengisi esai PPG Prajabatan 2023.***

Editor: Anas Bukhori

Tags

Terkini

Terpopuler