Link dan Cara Daftar Simulasi UTBK 2024 Gratis Kemdikbud, Ada Kunci Jawaban dan Pembahasannya Juga!

2 Januari 2024, 14:35 WIB
Link dan Cara Daftar Simulasi UTBK 2024 Gratis Kemdikbud, Ada Kunci Jawaban dan Pembahasannya Juga! /smamarsudirinibekasi.sch.id/

UTARA TIMES – Simak berikut link serta cara mendaftar simulasi UTBK 2024 gratis dari Kemdikbud.

Simulasi UTBK 2024 gratis Kemdikbud ini, sangat berguna bagi siswa kelas 12 yang berencana masuk ke perguruan tinggi negeri.

Nantinya, calon peserta UTBK SNBT bisa mempelajari banyak soal dalam simulasi UTBK 2024 gratis dari Kemdibkbud.

Simulasi UTBK 2024 gratis Kemdikbud akan menyajikan beberapa jenis subtes seperti:

Baca Juga: KTP Sakti Itu Apa? Ini Kegunaannya KTP Sakti Sesuai dengan Janji Ganjar Pranowo

1. Penalaran Umum

2. Pengetahuan dan Pemahaman Umum

3. Pemahaman Bacaan dan Menulis

4. Pengetahuan Kuantitatif; Literasi dalam Bahasa Indonesia

5. Literasi dalam Bahasa Inggris

6. Penalaran Matematika

Baca Juga: Cara Cek Bantuan KIS 2024 dan 5 Hal yang Membuat KIS Tidak Bisa Digunakan

Untuk mengikuti tes UTBK SNPB, peserta wajib membuat akun terlebih dahulu pada tanggal 8 Januari sampai 15 Februari 2024.

Sedangkan pendaftaran UTBK baru bisa dilakukan pada 21 Maret sampai 5 April 2024.

UTBK akan menyajikan 3 model soal, yakni pilihan ganda, soal polihan majemuk kompleks, dan soal isian yang mana peserta diminta untuk mengisi bagian yang rumpang. 

Baca Juga: Punya RAM 8GB dan ROM 256GB, Segini Harga Samsung A15 5G di Awal Tahun 2024

Cara Ikut Simulasi UTBK 2024 Gratis dari Kemdikbud

1. Akses link resmi https://simulasi-tes.bppp.kemdikbud.go.id/ 

2. Isi nama lengkap dan asal sekolah/instansi

3. Klik "Lanjutkan"

4. Pilih jenis subtes dan klik "Ok, Lanjutkan!" 

Baca Juga: Harga iPhone 15 Series di Awal Tahun 2024 Turun? Cuma Perlu Bayar Segini untuk Beli iPhone 15 Terbaru

5. Silahkan kerjakan soal hingga selesai. 

Setelah selesai mengerjakan soal, perolehan nilai akan muncul. Lalu Anda akan mendapatkan kunci jawaban dan pembahasan soal. 

Itulah informasi yang dapat dibagikan terkait link dan cara daftar simulasi UTBK 2024 gratis dari Kemdikbud.***

Editor: Anas Bukhori

Tags

Terkini

Terpopuler