Tips dan Trik menjawab Soal TKP CPNS 2021, Siapkan Kata Kunci Premis

- 22 Februari 2021, 17:08 WIB
 Ilustrasi CPNS 2021.
Ilustrasi CPNS 2021. /Antara/Fauzan/Dok/PotensiBisnis.com.

15. Bekerja mandiri dan tuntas

Perlu dipahami secara detail kata kunci dari ke 15 jenis soal TKP tersebut, seperti:

Soal TKP jenis Kemampuan Bekerja Berkelanjutan

Baca Juga: Survei Nasional LSI Bulan Januari 2021: PDIP Tetap Miliki Elektabilitas Tinggi di Masyarakat

Memiliki tipe terkait pembelajaran bimbel, pendidikan, diklat, dan lainnya. Kata kuncinya adalah pilihlah jawaban yang mengandung premis semangat belajar secara berkala.

Soal TKP jenis Bekerja Mandiri dan Tuntas

Memiliki tipe terkait halangan dalam mengerjakan tanggung jawab, seperti sakit, rapat, dan lain-lain.

Baca Juga: Jangan Sedih! Selain SNMPTN, Masih Ada Jalur Masuk Perguruan Tinggi UTBK - SBMPTN 2021

Kata kunci nya adalah pilihlah jawaban premis yang melakukan tugas secara mandiri dan selesai sesuai deadline.***

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah