Simak Isi dan Jenis Dokumen Portofolio SBMPTN 2021 Prodi Seni dan Olahraga yang Wajib Diunggah Peserta

- 25 Februari 2021, 14:55 WIB
Ilustrasi dokumen.
Ilustrasi dokumen. /Pexels/Pixabay

Portofolio prodi Olahraga berisi 1 buah file video format MP4. Video berisikan perkenalan diri, cuplikan pelaksanaan tes keterampilan motorik dan penampilan salah satu cabang olahraga. Selain itu peserta wajib mengunggah 1 file PPT sebanyak 6 slide.

2. Portofolio Seni Rupa, Desain dan Kriya

Portofolio prodi Seni Rupa, Desain dan Kriya berisikan 1 file PPT sebanyak 6 slide, diantaranya: identitas peserta, hasil scan karya gambar B/W, hasil scan gambar berwarna, hasil scan karya terbaik (jika ada), hasil scan tulisan penjelasan atas karya, hasil scan peryataan keaslian karya.

Baca Juga: Trailer Ikatan Cinta Episode 179 Hari Ini, Aldebaran Berhasil Tes DNA Reyna dan Nino

3. Portofolio Seni Tari

Portofolio Seni Tari berisikan 1 video format MP4 yang berisikan penampilan menari. Selain itu peserta wajib mengunggah 1 file PPT sebanyak 3 slide, diantaranya: identitas peserta, hasil scan tulisan deskripsi diri, hasil scan pernyataan keaslian karya.

4. Portofolio Seni Musik

Portofolio Seni Musik berisikan 3 file video format MP4. 1 file video penampilan menyanyi, 1 file video penampilan bermain alat musik/menyanyi dengan iringan dan 1 file video penampilan menirukan melodi dan ritmik. Selain itu peserta wajib mengunggah portofolio berisi 1 file PPT sebanyak 4 slide.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 25 Februari 2021 Full Episode, Terancam di Penjara, Rendy Ambil Paksa Darah Nino

5. Portofolio Seni Karawitan

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x