Perbedaan Musim di Belahan Dunia, Materi Tema 8 Kelas 6 SD: Subtema 1 Kondisi Alam Indonesia

- 2 Maret 2021, 08:33 WIB
Ilustrasi alam.
Ilustrasi alam. /Pixabay/aalmeidah

UTARA TIMES - Buku tema 8 kelas 6 SD akan membahas tentang perbedaan musim di belahan dunia karena adanya rotasi bumi sampai kondisi alam Indonesia.

Buku yang akan dibahas adalah buku tematik terpadu kurikulum 2013 Tema 8 untuk kelas 6 Sekolah Dasar (SD) edisi revisi 2018.

Buku tema 8 kelas 6 SD Subtema 1 akan membahas beberapa materi yang ada di dalam pembelajaran 5 tentang perbedaan musim di belahan dunia, pembelajaran 6 tentang kondisi alam Indonesia.

Baca Juga: Kerjasama ASEAN di Bidang Ekonomi dan Politik, Materi Tema 8 Kelas 6 SD: Subtema 1 Negara Thailand dan Vietnam

Pembelajaran 5 Perubahan Musim, Halaman 41, 42

Perbedaan Musim Di Belahan Dunia
Bumi membuat sebuah jalur atau orbit berbentuk elips saat mengelilingi Matahari yang disebut revolusi. Jalur atau orbit ini ditempuh dalam waktu satu tahun untuk satu putaran.

Selama setahun, belahan Bumi utara dan belahan Bumi selatan secara bergantian menghadap dan membelakangi Matahari sehingga terjadi perbedaan musim.

Baca Juga: Ramalan Lengkap Zodiak Sagitarius, Taurus, dan Aries: 'Hati Mempengaruhi Hubungan?'

Akibat revolusi Bumi terhadap Matahari, negara yang berada di belahan Bumi utara dan selatan setiap 3 bulan sekali mengalami perubahan musim.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah