Kisi-kisi Jawaban Tema 8 Kelas 5 SD: Subtema 1 Tentang Fungsi Air

- 28 Maret 2021, 15:05 WIB
Warga mengunjungi Air Terjun
Warga mengunjungi Air Terjun /JurnalMakassar/Alfathriawan

UTARA TIMES – Kisi-kisi jawaban tema 8 kelas 5 sd Subtema 1 diambil dari buku tematik terpadu kurikulum 2013 edisi revisi 2018.

Kisi-kisi jawaban tema 8 kelas 5 sd membahas materi dari Subtema 1 pembelajaran 1 tentang pembahasan fungsi air.

Kisi-kisi jawaban tema 8 kelas 5 sd bukanlah bertindak sebagai jawaban mutlak atas jawaban tema 8 kelas 5 sd yang telah siswa kerjakan.

Baca Juga: Weekend Keren! Kode Redeem FF Minggu 28 Maret 2021, Rebut Skin Weapons Langka dari Garena!

Kisi-kisi jawaban tema 8 kelas 5 sd bertindak sebagai jawaban acuan untuk mengoreksi hasil jawaban tema 8 kelas 5 sd yang telah dikerjakan.

Sebaiknya siswa telah mengisi jawaban tema 8 kelas 5 sd terlebih dahulu kemudian mencocokan jawabannya dengan kisi-kisi jawaban tema 8 kelas 5 sd yang telah Utara Times rangkum.

Berikut kisi-kisi jawaban tema 8 kelas 5 sd:

Baca Juga: Berikut Cara Mendapatkan Kode Redeem FF Terbaru Minggu 28 Maret 2021, Klaim Hadiah Spesial dari Garena FF!

Demi air bersih, warga Waborobo rela berjalan sejauh 15 kilometer halaman 3

• Peristiwa apa yang terjadi
Kelangkaan air bersih dan warag rela berjalan 15 kilometer untuk mendapatkan air bersih

• Dimana peristiwa itu terjadi
Kelurahan Waborobo, Kecamatan Betoambari, Kota Baubau, Sulawesi Tenggara

Baca Juga: Lula Membela Kevin, Buku Harian Seorang Istri Episode 28 Maret 2021

• Apa penyebab peristiwa itu terjadi
Letak Kelurahan Waborobo berada di dataran tinggi. Di daerah itu air tanah sulit didapat. Kalau pun ada, air hanya sedikit. Daerah itu juga belum mendapatkan akses aliran air bersih, karena pipa-pipa PDAM belum mencapai ke daerah sana.

Macam-macam fungsi air halaman 4

• Jenis fungsi air bagi tumbuhan:

Baca Juga: Buku Harian Seorang Istri Episode 28 Maret 2021, Kerjasama Mama Farah dan Alya

- Bahan dasar fotosintesis
- Alat transportasi zat hara
- Pelarut dan pengantar zat hara.
- Sebagai stabilitas dan pemindahan panas.
- Sebagai penyusun utama protoplasma.
- Untuk memperlancar proses fotosintesis tumbuhan.

Baca Juga: Tuntas! Hasil Piala Menpora 2021: Borneo FC Vs Persija, Kumpulan Gol Cerdik Gelandang Kemayoran

- Tempat proses reaksi biomikia dan reaksi metabolik tumbuhan
- Pendorong proses respirasi dan pergerakan tumbuhan

• Jenis fungsi air bagi hewan:

- Untuk minum
- Membersihkan tubuh
- Membantu proses pencernaan
- Menjaga suhu tubuh tetap normal

Baca Juga: Streaming! Hasil Piala Menpora 2021 Borneo FC Vs Persija 0-3, Gol Emas Trio Gelandang Kemayoran

- Membantu mengatur tekanan osmosis darah
- Mengangkut nutrisi
- Memproduksi susu
- Pertumbuhan fetus/janin

• Jenis fungsi air bagi manusia:

- Keperluan rumah tangga seperti minum, memasak, mandi, mencuci dan lain sebagainya
- Pertanian dan pertenakan

Baca Juga: DKI Jakarta Gelar Aksi Earth Hour 2021 Malam Ini, Simak Manfaatnya Bagi Bumi Berikut

- Bahan utama kegiatan industri seperti pabrik dan pembangkit tenaga listrik
- -Untuk keperluan umum, seperti pengangkutan air limbah, hiasan, dan tempat rekreasi
- Untuk keperluan perdagangan, seperti hotel, restoran, penginapan dan lain sebagainya

Baca Juga: Untuk Atasi Dampak Perubahan Iklim, Anies Baswedan Anjurkan Warga DKI Jakarta Lakukan Aksi Earth Hour 2021

- Untuk keperluan transportasi seperti pelayaran dan juga sebagai tranportasi alat untuk pasar apung
Itulah kisi-kisi jawaban tema 8 kels 5 sd Subtema 1 yang telah Utara Times rangkum.***

Editor: Nur Umar

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah