Bersiap! Kemendikbud Luncurkan Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka 2021

- 22 April 2021, 11:31 WIB
Poster peluncuran Pertukaran Mahasiswa Merdeka/Twitter/Kemdikbud_RI
Poster peluncuran Pertukaran Mahasiswa Merdeka/Twitter/Kemdikbud_RI //Gisell/

 

UTARA TIMES - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan meluncurkan Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka 2021 untuk para mahasiswa dan dosen.

Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka 2021 memberikan kesempatan kepada mahasiswa dan dosen untuk saling belajar di kampus lain dan mengeksplorasi beragam kebudayaan yang ada di Indonesia.

Melalui Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka 2021 maka para mahasiswa dan dosen dapat mempelajari keragaman nusantara, saling berteman dari berbagai daerah, dan memperluas jaringan kompetensi akademik.

Baca Juga: Gejolak! Ramalan Lengkap Zodiak dari Cancer, Leo, dan Virgo, Bertahan dari Ujian

Adapun Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka 2021 terangkum dalam modul nusantara yang terdiri dari 4 rangkaian kegiatan yaitu kebinekaan, inspirasi, refleksi, dan kontribusi sosial.

Baca Juga: Gesit! Ramalan Lengkap Zodiak dari Sagitarius, Taurus, dan Aries, Ungkap Jati Diri Dari Masa Lalu

Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka ini akan berlangsung antarpulau baik Perguruan Tinggi Negeri maupun Swasta.

Selain itu, kesempatan program ini diberikan kepada mahasiswa semeseter 3-8 dan dosen.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x