Suasana yang Menunjukkan Isi Pembukaan UUD RI 1945, Kunci Jawaban Uji Kompetensi 2 Halaman 48 PKN SMP Kelas 8

- 1 September 2021, 16:10 WIB
Suasana yang Menunjukkan Isi Pembukaan UUD RI 1945, Kunci Jawaban Uji Kompetensi 2 Halaman 48 PKN SMP Kelas 8
Suasana yang Menunjukkan Isi Pembukaan UUD RI 1945, Kunci Jawaban Uji Kompetensi 2 Halaman 48 PKN SMP Kelas 8 /buku PKN kelas 8 SMP /

 

UTARA TIMES – Adik-adik sudah belajar mengenai isi pembukaan UUD RI 1945. Untuk menguji pemahaman, cobalah untuk menjawab soal dari Uji kompetensi 2 halaman 48 yang berisi suasana yang menunjukkan isi pembukaan UUD RI1945 itu.

Pada Uji kompetensi 2 buku PKN SMP kelas 8, terdapat ilustrasi Ir. Soekarno-Moch Hatta yang membacakan proklamasi kemerdekaan bangsa Indonesia. Kunci jawaban akan ada di akhir artikel ini.

Berikut ilustrasinya: ketika Ir. Soekarno-Moch Hatta membacakan proklamasi kemerdekaan bangsa Indonesia, kala itu ada harapan dalam diri pendiri negara maupun masyarakat yang mengikuti peristiwa tersebut di radio, bahwa bangsa Indonesia ingin melepaskan diri dari penjajahan.

Baca Juga: Selesaikan Masalah dengan Kunci Jawaban Mtk Halaman 106 Pilihan Ganda untuk Kelas 7 SMP

Untuk membantu adik-adik menjawab soal-soal dalam Uji Kompetensi 2, Utara Times menyediakan kunci jawaban yang bisa adik-adik pelajari sebagaimana berikut.

1. Menurut pendapatmu, manakah dari suasana yang diceritakan tersebut yang merupakan isi dari pembukaan UUD NRI tahun 1945?

Pada kalimat bahwa bangsa Indonesia ingin melepaskan diri dari penjajahan merupakan salah satu alasan mengapa bangsa Indonesia memproklamasikan kemerdekaannya.

Akhirnya dalam pembukaan UUD NRI tahun 1945 Indonesia membuat sebuah pernyataan yang hampir sama dinyatakan oleh seluruh bangsa di dunia bahwa kemerdekaan itu ialah hak segala bangsa dan penjajahan di atas dunia harus dihapuskan karena tidak sesuai dengan peri kemanusiaan dan perikeadilan.

Halaman:

Editor: Nurmaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah