Cair September! Simak Kuota Kemendikbud untuk Aplikasi Apa Saja?

- 12 September 2021, 14:50 WIB
Cair September! Simak Kuota Kemendikbud untuk Aplikasi Apa Saja?
Cair September! Simak Kuota Kemendikbud untuk Aplikasi Apa Saja? /Pixabay/LoboStudioHamburg

UTARA TIMES – Berikut informasi kuota Kemendikbud untuk aplikasi apa saja?.

Pasalnya kuota Kemendikbud September 2021 telah cair secara bertahap, yakni pada tanggal 11 sampai 15 September mendatang.

Alhasil memahami informasi kuota Kemendikbud untuk aplikasi apa saja berperan penting dalam aktivitas belajar dan mengajar.

Baca Juga: Jadi ‘Buronan’ Sekte Satanic, Mongol Stres: Gue Dicari, Disuruh Kembali

Pasalnya kota belajar bertujuan mendukung aktivitas pembelajaan di masa pandemi seperti sekarang.

Oleh karena itu, simak informasi kuota Kemendikbud untuk aplikasi apa saja.

Perlu diketahui, kuota belajar Kemendikbud bersifat all network. Akan tetapi kuota tetap tidak dapat mengakses situs-situs yang diblokir pemerintah.

Baca Juga: Ayo Tuliskan Saran-Saranmu! Simak Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 3 SD Halaman 14

Selain itu, kuota belajar juga tidak dapat mengakses laman dan aplikasi media sosial dan game.

Dilansir dari laman kuota-belajar.kemdikbud.go.id, berikut daftar laman dan aplikasi yang tidak dapat diakses.

Sosial Media

Badoo

Bigolive

Facebook

Instagram

Periscope

Pinterest

Snack Video

Snapchat

Tinder

Tumblr

Twitter

Vive

Vkontakte

YY

Game

8 Ball Pool

Candy Crush

Clash of Clans

Clash of Kings

Clash Royale

Crisis Action

Fifa Mobile Football

Garena

Garena AOV

Garena Freee Fire

Growtopia

Lineage Revolution

Lords Mobile: Battle of The Empires

Mobile Legends

PUBG

Roblox

Steam

Dengan demikian selain daftar tersebut, peserta didik dapat mengakses laman dan aplikasi lainnya. Meski begitu, daftar ini dapat bertambah sewaktu-waktu.

Pada akhirnya, Anda dapat menyimpulkan kuota kemendikbud untuk aplikasi apa saja. Apalagi kuota Kemendikbud September 2021 telah cair secara bertahap.***

Editor: Nur Umar

Sumber: kuota-belajar Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah