Soal Pencairan Dana PIP, Cek Daftar Penerima PIP 2021 dengan Klik Link Berikut

- 14 September 2021, 21:20 WIB
Ilustrasi Soal Pencairan Dana PIP, Cek Daftar Penerima PIP 2021 dengan Klik Link Berikut
Ilustrasi Soal Pencairan Dana PIP, Cek Daftar Penerima PIP 2021 dengan Klik Link Berikut /Kemdikbud RI/twitter

UTARA  TIMES – Penasaran dengan daftar penerima Program Indonesia Pintar (PIP) 2021? Segera cek di link berikut yang akan disisipkan di akhir artikel.

PIP adalah program pemerintah yang berupa bantuan uang tunai, perluasan akses, dan kesempatan belajar untuk siswa dan mahasiswa yang kurang mampu.

Program ini berada di bawah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan langsung. PIP memiliki bagian-bagian tersendiri.

Program tersebut di antaranya adalah Program Indonesia Pintar Pendidikan Dasar dan Pendidikan menengah.

Baca Juga: PIP 2021 untuk SD, SMP, SMA, SMK Cair Kembali Kapan? Segera Pastikan Status Penerima di pip.kemdikbud.go.id

Kemudian Kartu Indonesia Pintar. Kartu ini diberikan kepada peserta didik sebagai tanda bahwa mereka berhak mendapatkan bantuan PIP.

Program terakhir adalah Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS). Program ini merupakan perlindungan sosial yang memuat kondisi kesejahteraan terendah di Indonesia.

Untuk informasi pencairan dana PIP 2021 masih ada sisa yang belum disalurkan. Penyaluran pada tahun ini dilakukan sejak 2021.

Siswa yang akan mendapatkan bantuan PIP 2021 ini adalah siswa SD, SMP, SMA, dan SMK. Besaran dananya adalah sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Mutohirin

Sumber: PIP Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah