Selesaikan Halaman 95 Kelas 5 SD dengan Kunci Jawaban Matematika: Menghitung Berat Cat yang Dibutuhkan

- 26 September 2021, 16:17 WIB
Ilustrasi cat/Selesaikan Halaman 95 Kelas 5 SD dengan Kunci Jawaban Matematika: Menghitung Berat Cat yang Dibutuhkan
Ilustrasi cat/Selesaikan Halaman 95 Kelas 5 SD dengan Kunci Jawaban Matematika: Menghitung Berat Cat yang Dibutuhkan /Pixabay/Free-photos

4. Ditanyakan: Bensin yamg dibutuhkan?
Jawab:
Bensin yang dibutuhkan = 96 km : 12 km/liter = 8 liter
Jadi, bensin yang dibutuhkan adalah 8 liter.

2. Ditanyakan : Cat yang dibutuhkan?
Jawab:
Cat yang dibutuhkan = 125 m2 : 25 m2/kg = 5 kg
Jadi, cat yang dibutuhkan adalah 5 kg cat.

Baca Juga: Mini Album ‘Attacca’ Milik SEVENTEEN Lampaui 1,4 Juta Pre Order dalam Satu Hari

6. Diketahui: Harga 1 lusin buku tulis = Rp48.000,00
Ditanyakan : Harga 6 buku tulis
Jawab:
1 lusin = 12
Sehingga, untuk harga 6 buku tulis didapat Rp48.000,00 ÷ 2 = Rp24.000,00

Demikianlah pembahasan halaman 95 pada Kunci jawaban Matematika kelas 5 SD dalam buku Senang Belajar Matematika di semester 1.***

Disclaimer: Konten ini dibuat untuk membantu siswa dalam mengerjakan tugas sekolah selama masa pandemi, sebelum tugas dikumpulkan, alangkah lebih baiknya jika mengecek kembali kunci jawaban yang telah dikerjakan.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori

Sumber: Buku Tematik


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah