Cerita Tentang Wujud Benda di Sekitarmu, Berikut Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 SD Halaman 110 dan 111

- 1 November 2021, 18:30 WIB
Cerita Tentang Wujud Benda di Sekitarmu, Berikut Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 SD Halaman 110 dan 111
Cerita Tentang Wujud Benda di Sekitarmu, Berikut Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 SD Halaman 110 dan 111 /PIXABAY-Colin Behrens

Baca Juga: Mengelompokkan Benda Berdasarkan Bahan, Wujud, dan Fungsi, Simak Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 SD Halaman 110

Dapur Ibu menyimpan banyak benda berwujud padat, cair, dan gas. Contoh benda padat adalah meja, sendok, piring, dan lemari. Contoh benda cair adalah kecap, air mineral, dan susu. Sedangkan contoh benda gas adalah LPG.

Benda-benda tersebut berkolaborasi sebagai alat untuk membantu aktivitas memasak.

Ibu memasak nasi goreng dengan bantuan gas LPG. Kemudian menambahkan kecap sebelum dihidangkan di atas meja.

Pada akhirnya, aku memakan masakan ibu di meja dengan air mineral dan susu.

Itulah kunci jawaban tema 3 kelas 3 SD halaman 110 dan 111. Cobalah untuk menulis cerita wujud benda di sekitarmu berdasarkan pengalaman pribadi.***

Disclaimer: Konten ini dibuat untuk membantu siswa maupun orang tua dalam mengerjakan tugas sekolah selama masa pandemi. Sebelum tugas dikumpulkan, alangkah baiknya jika mengecek kunci jawaban yang telah dikerjakan.

Halaman:

Editor: Nurmaya

Sumber: Buku Tematik


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x