Apakah yang Dimaksud Mencair? Intip Kunci Jawaban Halaman 120 dan 121 Tema 3 Kelas 3 SD

- 9 November 2021, 04:50 WIB
Apakah yang Dimaksud Mencair? Intip Kunci Jawaban Halaman 120 dan 121 Tema 3 Kelas 3 SD
Apakah yang Dimaksud Mencair? Intip Kunci Jawaban Halaman 120 dan 121 Tema 3 Kelas 3 SD /pixabay.com/PublicDomainPictures

UTARA TIMES – Soal pertama di kunci jawaban halaman 120 dan 121 tema 3 kelas kelas 3 SD berbunyi apakah yang dimaksud dengan mencair.

Pengertian mencair tidak terlepas dari perubahan wujud benda. Kunci jawaban 120 dan 121 akan memaparkan hal ini. Tujuannya agar adik-adik memahami materi semester 1 di buku tema 3 kelas 3 SD.

Penggunaan kunci jawaban halaman 120 dan 121 tema 3 kelas kelas 3 SD sebaiknya tetap didampingi orang tua.

Pada dasarnya, kunci jawaban tidak berisi halaman mutlak sehingga masih dapat dieksplorasi.

Baca Juga: Mengetahui Sifat Benda Cair, Simak Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 SD Halaman 89 dan 90

Dalam praktiknya temukan jawaban apa yang dimaksud mencair dan contoh-contoh soal lainnya.

1. Apakah yang dimaksud mencair?

Jawaban: Mencair adalah perubahan wujud yang terjadi dari padat menjadi cair

2. Pernahkah kamu melihat proses mencair lainnya?

Halaman:

Editor: Nurmaya

Sumber: Buku Tematik


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah