Simak Penjelasan Mengenai Pencemaran Lingkungan dan Dampaknya Bagi Ekosistem

- 19 November 2021, 15:20 WIB
Ilustrasi pencemaran lingkungan
Ilustrasi pencemaran lingkungan /Pixabay

UTARA TIMES –  Pencemaran lingkungan berkaitan erat dengan sikap dan tindakan manusia dalam kehidupan sehari-hari.

Tanpa disadari perilaku tersebut merugikan manusia itu sendiri. Karena kerusakan alam akan memepengaruhi kualitas kehidupan manusia.

Lantas apakah itu pencemaran lingkungan dan apa dampaknya bagi ekosistem?

Dalam artikel ini akan dijelaskan mengenai terjadinya pencemaran lingkungan dan dampak bagi ekosistem. Silahkan simak penjelasan di bawah ini.

Pencemaran lingkungan merupakan segala sesuatu baik berupa bahan-bahan fisika maupun kimia yang dapat mengganggu keseimbangan ekosistem.

Baca Juga: Link Nonton Jingga dan Senja Episode 1, 2, 3, 4, 5, 6 Lengkap Sinopsis dan Jadwal Tayang Terbaru!

Zat yang dapat mencemari lingkungan dan dapat mengganggu kelangsungan hidup makhluk hidup disebut polutan. Polutan ini dapat berupa zat kimia, debu, suara, radiasi, atau panas yang masuk ke dalam lingkungan.

Suatu zat dapat dikatakan sebagai polutan jika 1) kadarnya melebihi batas kadar normal atau diambang batas; 2) berada pada waktu yang tidak tepat; 3) berada pada tempat yang tidak semestinya.

Pencemaran dapat terjadi karena adanya bahan pencemar yang masuk ke lingkungan. Berikut contohnya:

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x