Ayo Mengamati Kegiatan Memanfaatkan Sumber Energi Panas, Halaman 6 Tema 6 Kelas 5 SD

- 20 November 2021, 10:59 WIB
Ilustrasi kompor/Ayo Mengamati Kegiatan Memanfaatkan Sumber Energi Panas, Halaman 6 Tema 6 Kelas 5 SD
Ilustrasi kompor/Ayo Mengamati Kegiatan Memanfaatkan Sumber Energi Panas, Halaman 6 Tema 6 Kelas 5 SD /Pixabay

UTARA TIMES – Penjelasan kunci jawaban tema 6 kali ini, adik-adik kelas 5 SD akan diajak dalam kegiatan Ayo Mengamati.

Dalam aktivitas Ayo Mengamati, adik-adik kelas 5 SD diminta untuk menuliskan kunci jawaban atas kegiatan yang dilakukan di rumah, yang mana memiliki sumber energi panas.

Adapun penulisan kunci jawaban tema 6 tentang sumber energi panas yang diamati adik-adik kelas 5 SD dapat berupa energi panas alami ataupun energi panas buatan seperti listrik.

Baca Juga: Simak Kunci Jawaban Kelas 5 Tema 6 halaman 3 dan 4, Sumber Energi Panas

Jika adik-adik kelas 5 SD merasa kebingungan, berikut ini beberapa kunci jawaban alternatif mengenai kegiatan Ayo Mengamati yang ada pada halaman 6 tema 6.

Sebaiknya sdik-adik dapat mendiskusikan kunci jawaban ini bersama orang tua maupun teman sekelas

Ayo Mengamati kegiatan yang memiliki sumber energi panas halaman 6

Baca Juga: Asyik Bereksplorasi, Berikut Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 245

1. Kegiatan: Menanak Nasi

Alat yang digunakan:

a. panci dan kompor

b. alat penanank nasi elektrik

Sumber energi panas:

a. api dan kompor

b. listrik

Baca Juga: Menentukan Pokok Pikiran dan Informasi Penting Irigasi Subak Bali, Kunci Jawaban Halaman 69 Tema 5 Kelas 5 SD

2. Kegiatan: Menyetrika

Alat yang digunakan:

a. alat setrika dan arang

b. alat setrika elektrik

sumber energi panas yang digunakan

a. bara dari arang

b. listrik

Baca Juga: Selesaikan Uji Kompetensi dengan Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 247

3. Kegiatan: mengeringkan rambut

Alat yang digunakan: hair dryer

Sumber energi panas yang digunakan: listrik

4. Kegiatan: membuat kue

Alat yang digunakan: oven

Sumber energi panas yang digunakan: listrik

Itulah beberapa kunci jawaban tema 6 kelas 5 SD halaman 6 yang dapat adik-adik diskusikan dengan teman kelas ataupun dengan orang tua.***

*Disclaimer: Artikel ini bukanlah jawaban mutlak atas jawaban siswa. Sebaiknya siswa mengerjakan terlebih dahulu materi yang dipelajari dengan bimbingan orang tua, bukan menyalin artikel ini tanpa adanya proses pembelajaran

Editor: Nurmaya

Sumber: Buku Tematik


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah