Berapa Kouta KIP Kuliah 2022? Simak Penjelasan Rincian Biaya yang Diterima Mahasiswa yang Lolos Seleksi

- 16 Maret 2022, 21:30 WIB
Berapa Kouta KIP Kuliah 2022? Simak Penjelasan Rincian Biaya yang Diterima Mahasiswa yang Lolos Seleksi
Berapa Kouta KIP Kuliah 2022? Simak Penjelasan Rincian Biaya yang Diterima Mahasiswa yang Lolos Seleksi /kemdikbud/

UTARA TIMES - Berapa kuota KIP Kuliah 2022? Diketahui, sejak tahun 2020 lalu, pemerintah menggulirkan bantuan KIP Kuliah bagi mahasiswa yang memiliki keterbatasan ekonomi.

Diketahui, pemerintah melalui Kemendikbud Ristek resmi membuka kembali kouta KIP Kuliah 2022 Untuk 200 ribu mahasiswa.

Perlu diketahui tidak hanya kouta KIP Kuliah 2022 yang menjadi kabar baik untuk masyarakat melainkan informasi rincian biaya KIP Kuliah juga.

Baca Juga: Apa yang Harus Dilakukan Ketika Mengalami Mimpi Buruk?

Sebagaimana dilansir Utara Times dari Kemdikbud, berikut kuota KIP Kuliah 2022 dan rincian biaya untuk mahasiswa yang lolos seleksi.

Perlu dikathui, bukan hanya biaya pendidikan, pemerintah juga memberikan biaya hidup bagi mahasiswa yang lolos pada program KIP Kuliah Tahun 2022.

Penasaran dengan biaya yang dikeluarkan pemerintah untuk mahasiswa yang mendapat KIP Kuliah 2022 berikut penjelasannya.

1. Biaya pendidikan

Baca Juga: Arti Telinga Berdenging Menurut Islam, Lengkap dengan Bacaan Doa Ketika Telinga Berdenging

Biaya pendidikan diusulkan oleh perguruan tinggi kepada Puslapdik Kemendikbud Ristek dengan rincian sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x