Jadwal Libur Sekolah 2022 di Jawa Barat Diperpanjang, Cek Informasi Lengkapnya Disini

- 7 Mei 2022, 21:00 WIB
Illustrasi Jadwal Libur Sekolah 2022 di Jawa Barat Diperpanjang, Cek Informasi Lengkapnya Disini
Illustrasi Jadwal Libur Sekolah 2022 di Jawa Barat Diperpanjang, Cek Informasi Lengkapnya Disini /Pixabay/Ahmad asari/

UTARA TIMES - Diketahui hari ini telah memasuki libur lebaran hari yang ke 3, berikut jadwal libur sekolah 2022 Jawa Barat diperpanjang.

Berikut jadwal libur sekolah 2022 merupakan referensi atau patokan untuk melaksanakan momentum libur lebaran khususnya di Jawa Barat diperpanjang.

Sebagai informasi bahwa dalam rangka momentum lebaran Idul Fitri 1443 siswa-siswa sekolah diliburkan, berikut jadwal libur sekolah 2022 Jawa Barat diperpanjang.

Baca Juga: Arti Mimpi Dioperasi Menurut Islam Ternyata Bermakna Baik, Simak Penjelasannya

Untuk itu para siswa dan wali murid perlu mengetahui jadwal libur sekolah 2022 khususnya di daerah Jawa Barat diperpanjang

Pelaksana tugas (Plt) Kepala Biro Kerja Sama dan Humas Kemendikbudristek, Anang Ristato mengatakan berdasarkan kalender pendidikan, seharusnya anak-anak kembali bersekolah pada Senin 9 Mei 2022.

Namun, lanjut dia, setelah berkoordinasi dengan Kementerian Perhubungan akibat kemacetan pada saat arus mudik Lebaran, akhirnya pihak Kemendikbudristek memberikan tambahan waktu libur selama tiga hari.

Baca Juga: Video KenPark Surabaya Ambruk Jadi Tontonan Pengunjung Beredar Luas di Sosial Media

"Kemendikbudristek menindaklanjuti dengan berkoordinasi bersama Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, Jawa Barat dan Banten untuk memberikan fleksibilitas penambahan masa libur sekolah selama tiga hari hingga 12 Mei 2022," tutur Anang.

Kemudian jadwal libur sekolah 2022 Jawa Barat juga terdapat perpanjangan sampai tanggal 12 Mei 2022.

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x